cover
Contact Name
Yesi Mutia Basri
Contact Email
yesimutia@gmail.com
Phone
+6282388051999
Journal Mail Official
comsepadai2020@gmail.com
Editorial Address
Jl. Yos Sudarso KM. 8 rumbai kota Pekan Baru Provinsi Riau Di bawah naungan Raja Ali Haji.
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Comsep : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : 27465632     EISSN : 27469174     DOI : https://doi.org/10.54951/comsep.v1i1.3
COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat , berisi berbagai kegiatan tenaga pengajar dalam menangani dan mengelola berbagai potensi, kendala, tantangan, dan permasalahan yang ada di masyarakat berkaitan dengan multidisiplin ilmu. Pelaksanaan kegiatan pelayanan juga melibatkan partisipasi masyarakat dan mitra kerja. Kegiatan pelayanan disusun menjadi kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 138 Documents
Edukasi Pengenalan Mie Sehat Organik Dari Buah Dan Sayuran Rozanatul Muti’ah; Nur Aisyah; Sylvia Oktaviani; Kuspitasari Kuspitasari; Nur Aprillah Kartini; Agustiawan Agustiawan
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (431.359 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.20

Abstract

Community Service on Education on the Introduction of Healthy Organic Noodles from Fruits and Vegetables in order to provide knowledge to the public about the dangers of consuming instant noodles and starting to switch to consuming organic healthy noodles. The goal is to increase public awareness in Marpoyan Damai District, Perhentian Marpoyan Village, RW 11 RT 03, Jl. Inpres Gg. Harmoniousness in the importance of maintaining health by consuming healthy food by creating innovations in food processing that can be consumed by all groups, and giving awareness to housewives that creativity can help increase income. The method used in this Community Service activity is a learning system that is carried out by online training and is equipped with modules and video tutorials on how to make organic healthy noodles. The techniques used in providing the training are lectures, discussions and question and answer methods. The results that have been achieved so far, namely the 2-month service program have made the community have basic knowledge about healthy organic noodles from fruit and vegetables and the manufacturing process.
Pemberdayaan Petani Sayur Melalui Integrasi Azolla-Ikan Dengan Budikdamber sri Utami Lestari; Neng Susi; Muryanto Muryanto
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (797.574 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.22

Abstract

Maximizing the use of existing land is also an effort to increase income for farmers. When space becomes limited in starting a business / side business, using a bucket is considered the best solution, which is known as Budikdamber. The use of a bucket as a substitute for a pool is to saves space. The problems faced by partners are: lack of skills and knowledge regarding land optimization through Budikdamber technology. Regarding partner problems, a solution to the problem is needed, among others: increase partner knowledge and skills about budikdamber. The method of implementation includes material provision and practice of budikdamber. For the sustainability of this program the PKM team will carry out: monitoring and evaluation of program implementation and assistance. Based on the results of the team's monitoring and evaluation, the following conclusions can be drawn: participants' attendance in the socialization activities adjusted to government regulations during the Pandemic by following health protocols where participants were limited to only 5 people. Participants are very active during the activity, where participants show good enthusiasm during the discussion about the material given regarding the cultivation of azolla and fish in buckets, After the activities the partners have sufficient knowledge and understanding to carry out Budikdamber activities independently or in groups in the future in their respective homes. It is suggested that it is necessary to carry out further activities regarding cultivation and processing of fish into products that have high economic value.  
Sosialisasi Peningkatan Jiwa Kewirausahaan pada Petani Karet Desa Sungai Jalau Kabupaten Kampar Restu Hayati; Lintang Nur Agia; Khairizal; Azmansyah
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (264.537 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.24

Abstract

Pengabdian kepada Masyarakat ini dilakukan pada Petani Karet Desa Sungai Jalau Air Tiris Kecamatan Kampar Utara Kabupaten Kampar. Tujuan dilakukan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan motivasi petani karet dalam berwirausaha dan memberikan dasar pengetahuan bagi petani karet dalam memulai suatu usaha. Hasil dari pengabdian ini menjelaskan masih rendahnya motivasi berwirausaha khusus nya pada petani karet Desa Sungai Jalau. Pengabdian dilakukan dengan metode ceramah, diskusi dan mendatangkan nara sumber perwakilan dari pemerintah (Kepala Dinas Linkungan Hidup Kabupaten Kampar) Pemberian sosialisasi yang dilakukan tim pengabdian mengenai perlunya berwirausaha untuk peningkatkan kesejahteraan di masa depan dapat meningkatkan motivasi dalam berwirausaha terutama motivasi faktor penarik (pull factor) serta memberikan solusi kepada masyarakat untuk mengembangkan produk-produk ekonomi kreatif yang potensial di Desa Sungai Jalau, Kabupaten Kampar.
Pengembangan Usaha UMKM Dengan Menggunakan Analisis Profit Planning Pada UMKM Di Kabupaten Kampar Mudrika Alamsyah; Suci Nurulita
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (756.795 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.25

Abstract

The purpose of this Community Service is to provide training on MSME Business Development Using Profit Planning Analysis aimed at MSME managers (businesses with micro, small and medium scope) in Kampar Regency. This training is needed so that MSME managers have ability to calculate all costs in their respective MSMEs, starting from determining production costs, marketing and administration costs. After that, the profit target to be achieved is determined so that the profit planning can be analyzed. This training really helps MSMEs so that these businesses know whether their activities are already in the expected profit or are still in a loss or return on investment. The method of implementation is by providing training materials, practice questions and finally self-counting exercises in their respective UMKM cases. In the final test results, it can be seen that there is additional knowledge of MSME managers after the training is given. It is hoped that after this training, the knowledge gained can be applied in MSME businesses so that they can increase income and develop MSME businesses.
Penyuluhan Higiene dan Sanitasi Di Lingkungan Rumah Tangga Yarmaliza Yarmaliza; Rinaldy Rinaldy
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1304.182 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.26

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pengetahuan dan informasi terhadap pentingnya hygiene dan sanitasi di lingkungan rumah tangga. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah penyuluhan kesehatan terkait hygiene dan sanitasi yang di rancang dengan metode diskusi dan tanya jawab. Adapun jumlah peserta adalah 25 ibu yang bertempat tinggal di Desa Padie Mesjid, Kecamatan Meureubo, Kabupaten Aceh Barat. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah ibu memiliki pengetahuan dan informasi baru terkait pentingnya hygiene dan sanitasi di lingkungan rumah tangga, dengan meningkatnya pengetahuan ibu terkait hygiene dan sanitasi maka akan dapat menjadi salah satu cara dalam menjaga kualitas lingkungan rumah tangga
Sosialisasi Standar Akuntansi Keuangan EMKM pada Guru-Guru Akuntansi Sekolah Menengah Kejuruan di Kabupaten Rokan Hilir Taufeni Taufik; Yuneita Anisma; Yusralaini Yusralaini
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1504.706 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.28

Abstract

The purpose of the activity is to provide an understanding of financial reporting from cash to accrual basis to micro and small entrepreneurs in the Menpura sub-district, Siak Regency, in accordance with financial accounting standards for micro, small and medium entities which are effective in 2017 and come into effect in 2018. by socializing the Financial Accounting Standards for Small, Micro and Medium Entities, it is carried out by providing training to teachers of accounting subjects at Vocational High Schools in Rokan Hilir Regency. All participants were given an explanation of the financial accounting standards for Micro, Small and Medium Entities, which were effective as of January 1, 2018. Then there was a question and answer session with the participants. Finally, an evaluation was carried out by conducting a post test to see the teachers' understanding of the accounting standards for small and middle micro entities.
Pendampingan Pelatihan Menyulam Pada Remaja Panti Asuhan As-Salam Kota Pekanbaru Misral Misral; Sri Rahmayanti; Siti Hanifa Sandri; Hendri Ali Ardi; Bakaruddin Bakaruddin; Norra Isnasia Rahayu; Jeki Algusri
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (669.468 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.29

Abstract

Embroidery crafts are one of the riches of Indonesian traditional culture. Embroidery is a decoration made on cloth with a sewing needle and thread. This embroidery training was attended by the As-Salam Orphanage young women. Community service activities in the field of embroidery skills training on the introduction of basic stitching to decorate fabrics to improve skills in the city of Pekanbaru. This is closely related to skills education that can be used in everyday life and entrepreneurship, namely decorating cloth. The method of implementation is through outreach and training approaches. The results of the activities felt by the training participants were that they could get to know the basics of embroidery skills and in the end they could have the skills to increase activity and productivity and it was hoped that it would increase family income. By providing the As-Salam Orphanage with knowledge and skills regarding basic stitching in embroidery, it can be concluded that in this Community Service activity, it is necessary to carry out repeated exercises to produce better work.
Pemanfaatan Limbah Pelepah Sawit Dalam Ekonomi Industri Rumah Tangga Mira Rianti; Shera Nur Izzah; Ria Faradilla; Nurina Nisa; Novita Indrawati
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (362.419 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.30

Abstract

Berdasarkan data Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Riau, luas kebun kelapa sawit di Riau pada tahun 2018 tercatat seluas 2.424.545 Ha. Hal ini menjadikan sawit sebagai tanaman utama penyambung kehidupan bagi masyarakat. Dalam pengolahannya, kelapa sawit juga menghasilkan limbah yang salah satunya adalah limbah pelepah sawit. Program ini bertujuan untuk pemberdayaan masyarakat yang sasaran utamanya ialah ibu-ibu PKK dengan memanfaatkan limbah pelepah sawit menjadi sebuah produk yang bernilai seni dan ekonomi. Metode pelakasanaan dalam program ini diantaranya dengan memberikan teknik penyuluhan, teknik pelatihan, dan pendampingan ilmu pengetahuan dan teknologi. Hasil yang didapat dari program ini ialah meningkatkan kreatifitas masyarakat dalam mengolah potensi lingkungan sekitar dan terbentuknya sebuah usaha mikro kecil menengah (UMKM) oleh masyarakat.
Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Pada Pondok Pesantren Bahrul Ulum Pantai Raja Kampar Siti Rodiah; Wira Satria; Adriyanti Agustina Putri; Zul Azmi; Rama Gita Suci; Evi Marlina; Intan Putri Azhari
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2020): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (569.598 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v1i1.32

Abstract

Pondok pesantren merupakan salah satu organisasi non profit. Akuntansi untuk organisasi non profit telah diatur oleh Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No. 45. PSAK No. 45 menghendaki penerapan akuntansi aktual bagi organisasi non profit. Permasalahan yang selama terjadi adalah kurangnya kesadaran pengelola pondok tentang pentingnya akuntabilitas pengelolaan keuangan pondok pesantren serta pencatatan keuangan pondok pesantren yang hanya menggunakan proses manual dan tidak didukung dengan teknologi system informasi. Pengabdian ini dilakukan untuk meningkatkan akuntabilitas pengelolaan keuangan pondok pesantren. Kegiatan ini dilakukan di pondok pesantren Bahrul Ulum Pantai Raja Kabupaten Kampar. Pendekatan yang dilakukan adalah workshop dan pelatihan, yaitu dengan memberikan penjelasan materi secara tutorial dan diskusi serta memberikan contoh pembuatan laporan keuangan pondok pesantren yang baik dan benar sesuai dengan standar akuntansi.
Pelatihan Cara Hemat, Nyaman, dan Praktis Pembuatan Hand Sanitizer Berbahan Herbal Al Khudri Sembiring; Rikizaputra; Marta Dinata
COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2021): COMSEP : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (650.079 KB) | DOI: 10.54951/comsep.v2i1.35

Abstract

Alcohol is widely used as an antiseptic / disinfectant for clean skin surface disinfection, but not for injured skin. In addition, alcohol also has properties that are irritating to the skin, it burns easily, and also increases viral infections that trigger inflammation of the digestive tract, so the idea emerged to use natural ingredients that can reduce the risk of developing digestive disorders. The methods used to achieve the goal are pretest, lecture, direct practice, extension media, and posttest. Based on the results and discussion, it can be concluded that this service activity gives positive results. This is because this activity can help with difficulties and meet the participants' needs in maintaining health protocols by skillfully making natural hand sanitizers from Piper sp. leaves. After this service activity is complete, participants should stay active and be even more active in understanding the use of herbal hand sanitizers.

Page 2 of 14 | Total Record : 138