cover
Contact Name
Muhammad Amin
Contact Email
aminunimed@unimed.ac.id
Phone
+6285290366919
Journal Mail Official
jevte2021@gmail.com
Editorial Address
Gedung Labolatorium Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Meda Jalan Willem Iskandar, Pasar V - Medan 20221
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Journal of Electrical Vocational Teacher Education
ISSN : 27977846     EISSN : 27973360     DOI : https://doi.org/10.24114/jevte
Core Subject : Engineering,
JEVTE - Journal of Electrical Vocational Teacher Education merupakan jurnal dengan ISSN-ongoing (online), pertama kali diterbitkan secara online pada Mei 2021 oleh Program Studi Pendidikan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Univeritas Negeri Medan (Unimed) dan sejak itu secara teratur diterbitkan dua kali setiap tahun pada bulan Mei dan November. Fokus JEVTE adalah memberikan artikel hasil penelitian di bidang pendidikan vokasi umumnya dan vokasi kelistrikan khususnya, tinjauan literatur dan teknologi teknik serta informasi yang berkaitan dengan bidang pendidikan vokasi kelistrikan. Lingkup JEVTE meliputi namun tidak terbatas pada hal-hal sebagai berikut: 1. Pengembangan media dan model pembelajaran, khususnya pada pendidikan vokasi 2. Evaluasi dan penilaian pendidikan vokasi 3. Pendidikan kejuruan 4. Pendidikan dan pelatihan teknis dan kejuruan 5. Teknik elektro (sistem daya listrik, sistem telekomunikasi, elektronik, sistem kontrol, sistem komputer, medan elektromagnetik, dan robotika)
Articles 45 Documents
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN LOGAN AVENUE PROBLEM SOLVING (LAPS)-HEURISTIK TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF DAN SOFT SKILL Bichar Aritonang; Adi Sutopo
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35880

Abstract

Abstract  This study aims to determine the differences in student learning outcomes of class XI TITL on the subject of Electrical Motor Installation by using the Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristic and Expository learning model. This research belongs to the type of quasi-experimental research. The population in this study were all students of class XI TITL SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan, totaling 60 students. Sampling used a random sampling technique, with class XI TITL 1 as a group of 30 students in the Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristic learning model and class XI TITL 2 as a group of 30 students in the Expository learning method. The results showed that: there was a significant difference in the Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristic and Expository learning model on student learning outcomes with the subject of electric motor installation at SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan. This is evidenced by the average cognitive learning outcomes of Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristics class students of 86.15 and an average soft skill of 85.7 while in the Expository class the cognitive learning outcomes are 78.65 and the average score is 78.65. soft skills of 80.9. The results of the statistical t-test with a significant level (α) = 0.05 obtained t-count learning outcomes of 4.071 and t-table = 2.002 so that tcount > ttable. The statistical results of the soft skills t-test with a significant level (α) = 0.05 obtained tcount 2,683 and ttable 2,002 so that tcount > ttable. The Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristic learning model is higher when taught than the Expository learning method on cognitive abilities and soft skills with electric motor installation subjects. Keywords: Cognitive Ability, Soft Skill Ability, Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristic, ExpositoryAbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa kelas XI TITL pada mata pelajaran Instalasi Motor Listrik dengan menggunakan model pembelajaran Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristik dan Ekspositori. Penelitian ini termasuk jenis penelitian quasi experiment. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI TITL SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan  yang berjumlah 60 siswa. Pengambilan sampel digunakan teknik sampel random sampling, dengan kelas XI TITL 1 sebagai kelompok model pembelajaran Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristik yang berjumlah 30 orang siswa dan kelas XI TITL 2 sebagai kelompok metode pembelajaran Ekspositori yang berjumlah 30 orang siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: ada perbedaan yang signifikan model pembelajaran Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristik dan Ekspositori terhadap hasil belajar siswa dengan mata pelajaran instalasi motor listrik SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan. Hal ini dibuktikan dangan rata-rata hasil belajar kognitif siswa kelas Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristik sebesar 86,15 dan rata-rata soft skill 85,7 sedangkan pada kelas Ekspositori hasil belajar kognitif sebesar 78,65 dan rata-rata nilai soft skill sebesar 80,9. Hasil statistik uji-t hitung dengan taraf signifikan (α) = 0,05 diperoleh thitung hasil belajar sebesar 4,071 dan ttabel = 2,002 sehingga thitung > ttabel. Hasil statistik uji-t  soft skill dengan taraf signifikan (α) = 0,05 diperoleh thitung 2,683 dan ttabel 2,002 sehingga thitung > ttabel. Model pembelajaran Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristik lebih tinggi bila diajarkan dibanding dengan metode pembelajaran Ekspositori terhadap kemampuan kognitif dan soft skill dengan mata pelajaran instalasi motor listrik. Kata Kunci : Kemampuan Kognitif, Kemampuan Soft Skill, Logan Avenue Problem Solving (Laps)-Heuristik, Ekspositori
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X MATA PELAJARAN DASAR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK Sarah Nadiyah Gultom; Abdul Muin Sibuea
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35895

Abstract

Abstract This study aims to determine: (1) student learning outcomes using the Jigsaw Cooperative learning model in basic electrical and electronic subjects at SMK N 1 Percut Sei Tuan; (2) the learning outcomes of students who are taught using the Expository learning model in basic subjects of electricity and electronics at SMK Imelda Medan; (3) the comparison of student learning outcomes who are taught with the jigsaw type cooperative learning model with students who are taught the expository learning model in the basic subjects of electricity and electronics. This research is a research with experimental method using Posttest Design. The research subjects were students of class X Electrical Power Installation Engineering 2 at SMK N 1 Percut Sei Tuan totaling 30 students. There are 28 students in class X Electrical Inslation Engineering 1 at SMK Imelda Medan. The data collected is the posttest value. Analysis of the difference in improvement using the t test. The results of the research show that: (1) the learning outcomes of class X TITL-2 students at SMK N 1 Percut Sei Tuan, the jigsaw type cooperative learning model has an average score of 82.40 with the highest score of 92 and the lowest score of 64. (2) student learning outcomes class X TITL-1 at SMK Imelda Medan with the Expository learning model the average value of 77.57 with the highest score of 88 and the lowest score of 48. (3) the learning outcomes of students who are taught with the jigsaw type cooperative learning model are higher than those taught with the expository model. This is evidenced by the results of the t-test, namely that tcount ttable at a significant level of 0.05 (3.07 1.67). Keywords: jigsaw type cooperative model, expository and learning outcomes. AbstrakPenellitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Kooperatif tipe Jigsaw pada mata pelajaran dasar lsitrik dan elektronika di SMK N 1 Percut Sei Tuan; (2) hasil belajar siswa yang diajar dengan model pembelajaran Ekspositori pada mata pelajaran dasar listrik dan elektronika di SMK Imelda Medan; (3) perbandingan hasil belajar siswa yang diajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dengan siswa yang diajar model pembelajaran Ekspositori pada mata pelajaran dasar listrik dan elektronika. Penelitian ini merupakan penelitian dengan metode eksperimen dengan menggunakan Posttest Design.  Subyek penelitian yaitu siswa kelas X Teknik Instalasi Tenaga Listrik 2 di SMK N 1 Percut Sei tuan berjumlah 30 orang siswa. Siswa kelas X Teknik Inslatasi Tenaga Listrik 1 Di SMK Imelda Medan berjumlah 28 orang siswa.  Data yang kumpulkan adalah nilai posttest. Analisis perbedaan peningkatan menggunakan uji t tes. Hasil peneltian diketahui bahwa: (1) hasil belajar siswa kelas X TITL-2 di SMK N 1 Percut Sei Tuan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw nilai rata-rata 82,40 dengan  nilai tertinggi 92 dan nilai terendah 64. (2) hasil belajar siswa kelas X TITL-1 di SMK Imelda Medan dengan model pembelajaran Ekspositori nilai rata-rata 77,57  dengan nilai tertingii 88 dan nilai terendah 48. (3) hasil belajar siswa yang diajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw lebih tinggi dari hasil belajar  yang diajar dengan model ekspositori. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t yaitu bahwa thitung ≥ttabel pada taraf siginifikan 0,05 ( 3,07 ≥ 1,67). Kata kunci: model koopeatif tipe jigsaw, ekspositori dan hasil belajar.
HUBUNGAN KREATIVITAS BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN DASAR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA Dewi Novita; Rosnelli .
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35881

Abstract

Abstract This study aims to determine: (1) the relationship of learning creativity to student learning outcomes in basic subjects of electricity and electronics; (2) the relationship of interest in learning to student learning outcomes in the basic subjects of electricity and electronics; (3) the relationship between learning creativity and interest in learning to student learning outcomes in basic electrical and electrical subjects.The research method used is ex post facto. The population in this study amounted to 210 respondents with a sample of 138 respondents who were taken through the Simple Random Sampling technique. The results of this study indicate that: 1) There is a positive and significant relationship between learning creativity and student learning outcomes as indicated by the value (tcount > ttable) which is 8.736 > 1.9773. The magnitude of the effective relationship between learning creativity is 29.8%. 2) There is a positive and significant relationship between interest in learning and learning outcomes as indicated by the value (tcount > ttable) which is 8.354 > 1.9773. The magnitude of the effective relationship of interest in learning is 26.4%. 3) There is a positive and significant relationship between learning creativity and interest in learning together on learning outcomes of 56.2% while 43.8% is influenced by other variables not examined. This is indicated by the value (Fcount > Ftable) which is 57.100 > 3.06. Keywords: Learning Creativity, Learning Interest, Learning Outcomes AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) hubungan kreativitas belajar terhadap hasil belajar siswa dalam mata pelajaran dasar listrik dan elektronika; (2) hubungan minat belajar terhadap hasil belajar siswa dalam mata pelajaran dasar listrik dan elektronika; (3) hubungan kreativitas belajar dan minat belajar terhadap hasil belajar siswa dalam mata pelajaran dasar listrik dan elektronika.Metode penelitian yang digunakan yaitu ex post facto. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 210 responden dengan sampel sebanyak 138 responden yang diambil melalaui teknik Simple Random Sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Ada hubungan positif dan signifikan antara kreativitas belajar dengan hasil belajar siswa yang ditunjukkan dengan nilai (thitung > ttabel) yaitu 8,736 > 1,9773. Besarnya hubungan efektif kreativitas belajar sebesar 29,8%. 2) Ada hubungan positif dan signifikan antara minat belajar dengan hasil belajar yang ditunjukkan dengan nilai (thitung > ttabel) yaitu 8,354 > 1,9773. Besarnya hubungan efektif minat belajar sebesar 26,4%. 3) Ada hubungan positif dan signifikan antara kreativitas belajar dan minat belajar secara bersama-sama terhadap hasil belajar sebesar 56,2% sedangkan 43,8% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti. Hal ini ditunjukkan dengan nilai (Fhitung > Ftabel) yaitu 57,100 > 3,06. Kata Kunci : Kreativitas Belajar, Minat Belajar, Hasil Belajar
STUDI PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN LIVEWIRE TERHADAP HASIL BELAJAR DASAR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA Muhammad Fauzan Hamid; Arif Rahman
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35896

Abstract

Abstract The purpose of this study was to determine the results of learning Basic Electrical and Electronics using Livewire learning media in class X SMK students were significantly different. This research was conducted on students of class X of the Electrical Power Installation Engineering (TITL) program at the Imelda Private Vocational School in Medan in the 2018/2019 Academic Year. The population in this study was the entire class X TITL SMK Private Imelda Medan, with a sample class X-TITL-1 as the experimental class as many as 30 students and X-TITL-2 as the control class as many as 29 students. The method of selecting research samples by finding the level of homogeneity of each class. The process of collecting data using the test method, namely collecting data using an initial test (pre-test) and a final test (post-test) after being given treatment (treatment). To test the normality of the data, the Liliefors test was used at the confidence level (α) = 0.05. The instrument validity test was carried out with content validity and for the test instrument learning outcomes were calculated using the Kuder-Richardsoni formula (KR-20). The data analysis technique used to test the hypothesis is a one-way right-hand t-test with two independent samples.The results showed that the average post-test learning outcomes of Basic Electricity and Electronics in the experimental class was 84.96, which was higher than the control class, which was 77.89. The results of the one-way right-hand t-test also show that the value of tcount > ttable = 5,4005 > 1,672. This means that there is a significant difference in learning outcomes between the experimental class students and the control class students. So it can be concluded that the class of students who are taught using Livewire is better than the learning outcomes of the class of students who are taught without using Livewire learning media. Keywords: Livewire Learning Media, Basic Electrical and Electronics, Learning Outcomes.AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar Dasar Listrik dan Elektronika dengan menggunakan media pembelajaran Livewire pada siswa kelas X SMK berbeda secara signifikan. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas X program Teknik Instalasi Tenaga Listrik (TITL) di SMK Swasta Imelda Medan pada Tahun Ajaran 2018/2019. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas X TITL SMK Swasta Imelda Medan, dengan sampel kelas X-TITL-1 sebagai kelas eksperimen sebanyak 30 siswa dan X-TITL-2 sebagai kelas kontrol sebanyak 29 siswa. Metode pemilihan sampel penelitian dengan cara  mencari tingkat homogenitas tiap kelas. Proses pengumpulan data menggunakan metode tes, yaitu pengumpulan data menggunakan tes awal (pre-test) dan tes akhir (post-test) setelah diberikan perlakuan (treatment). Untuk menguji normalitas data digunakan uji liliefors pada taraf kepercayaan (α)= 0,05. Uji validitas instrumen dilakukan dengan validitas isi dan untuk instrumen tes hasil belajar dihitung dengan rumus Kuder-Richardsoni (KR-20). Teknik analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah uji-t satu arah kanan dengan dua sampel independen.Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata post-test hasil belajar Dasar Listrik dan Elektronika kelas eksperimen yaitu 84,96 lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol yaitu 77,89. Hasil uji-t satu arah kanan juga menunjukkan bahwa nilai thitung > ttabel = 5,4005> 1,672. Artinya ada perbedaan hasil belajar yang signifikan antara siswa kelas eksperimen dengan siswa kelas kontrol. Sehingga dapat disimpulkan kelas siswa yang diajar menggunakn Livewire lebih baik dari hasil belajar kelas siswa yang diajar tanpa menggunakan media pembelajaran Livewire. Kata kunci: Media Pembelajaran Livewire, Dasar Listrik dan Elektronika, Hasil Belajar
HUBUNGAN GAYA BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN INSTALASI PENERANGAN TENAGA LISTRIK Febby Situmorang; Rosnelli .
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35882

Abstract

Abstract This study aims to determine: (1) the relationship of learning styles to student learning outcomes in the subject of electric lighting installations; (2) the relationship of learning motivation to student learning outcomes in the subject of electric lighting installations; (3) the relationship between learning styles and learning motivation on student learning outcomes in the subject of electric lighting installations. The research method used is ex post facto. The population in this study amounted to 217 respondents with a sample of 142 respondents who were taken through the Simple Random Sampling technique. Prerequisite tests used in this study include normality test, linearity test, multicollinearity test, heteroscedasticity test, and coefficient of determination test (R2). Hypothesis testing includes simple correlation analysis, simple regression analysis, partial test (t) and joint coefficient analysis (F test). Data was collected by means of observation, documentation and questionnaires. The research questionnaire was first tested for validity and reliability. Then the collected data is processed with the help of SPSS version 20 software. The results of this study prove that: (1) There is a relationship between learning styles and learning outcomes with research results, the correlation coefficient is 0.340, greater at a significance level of 0.05 or 5 %. (2) There is a relationship between learning motivation and learning outcomes with the results of the research, the correlation coefficient is 0.314, which is greater at a significance level of 0.05 or 5%. (3) There is a relationship between learning styles and learning motivation on learning outcomes with the results of the F test calculation, the Fcount value is 14,189 and Ftable is 3,06. Thus the value of Fcount > Ftable (14,189 > 3.06) and the significance value (0.000 < 0.05). Keywords: Learning Style, Learning Motivation, Learning Outcomes Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) hubungan gaya belajar terhadap hasil belajar siswa dalam mata pelajaran instalasi penerangan listrik; (2) hubungan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa dalam mata pelajaran instalasi penerangan listrik; (3) hubungan gaya belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa dalam mata pelajaran instalasi penerangan listrik. Metode penelitian yang digunakan yaitu ex post facto. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 217 responden dengan sampel sebanyak 142 responden yang diambil melalaui teknik Simple Random Sampling. Uji Prasyarat yang digunakan dalam penelitian ini meliputi uji normalitas, uji linieritas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, dan uji koefisien determinasi (R2). Uji hipotesis meliputi analisis korelasi sederhana, analisis regresi sederhana, Uji parsial (t) dan analisis koefisien bersama (uji F). Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, dokumentasi dan penyebaran angket. Angket penelitian terlebih dahulu diuji validitas dan realiabilitas. Kemudian data yang terkumpul diolah dengan bantuan software SPSS versi 20. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa: (1) Adanya Hubungan gaya belajar terhadap hasil belajar dengan hasil penelitian koefisien korelasi sebesar koefisien korelasi sebesar 0,340 lebih besar pada taraf signifikansi sebesar 0,05 atau 5%. (2) Adanya Hubungan motivasi belajar terhadap hasil belajar dengan hasil penelitian koefisien korelasi sebesar 0,314 lebih besar pada taraf signifikansi sebesar 0,05 atau 5%. (3) Adanya Hubungan gaya belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar dengan hasil perhitungan uji F diperoleh nilai Fhitung sebesar 14,189 dan Ftabel sebesar 3,06. Dengan demikian nilai Fhitung > Ftabel (14,189 > 3,06) dan nilai signifikasi (0,000 < 0,05). Kata Kunci : Gaya Belajar, Motivasi Belajar, Hasil Belajar
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS6 PADA MATA PELAJARAN INSTALASI PENERANGAN LISTRIK Kalsen Reza B Simanullang; Jongga Manullang
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35897

Abstract

Abstract This development research in general aims to (1) develop interactive multimedia-based learning media for the Dwiwarna Private Vocational School in Medan, (2) determine the assessment of media experts and material experts on learning media, and (3) determine the feasibility of learning media based on the assessment of media experts, experts materials and students. The method used in this research is research and development. This research was conducted at the Dwiwarna Private Vocational School in Medan. Results of research and development: (1) The research and development process was carried out in several stages which were adapted from the ADDIE version of the development research model. The stages are: Analysis, Design, Development, and Implementation. The analysis phase includes field studies or observations. The design stage includes making a storyboard. The development stage includes the manufacture of interactive multimedia-based learning media products, validation of material experts and validation of media experts, as well as revision of learning media from material experts and media experts. The target of this research is an Expert Lecturer at the State University of Medan. The testing of interactive multimedia by media validators and material validators shows that the learning multimedia produced is good for material validation with an average score of 4.6 and for media validation with an average score of 4.3 . Then it can be concluded that the developed media is feasible to use. Keywords: Interactive Multimedia Development, Adobe Flash Professional CS6 Software, Electrical Lighting Installation. AbstrakPenelitian pengembangan ini secara umum bertujuan untuk (1) mengembangkan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif untuk SMK Swasta Dwiwarna Medan, (2) mengetahui penilaian ahli media dan ahli materi terhadap media pembelajaran, dan (3) mengetahui kelayakan media pembelajaran berdasarkan penilaian ahli media, ahli materi dan siswa. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian pengembangan (Research and Development). Penelitian ini dilakukan di SMK Swasta Dwiwarna Medan. Hasil penelitian dan pengembangan: (1) Proses penelitian pengembangan ini dilaksanakan dengan beberapa tahapan yang diadaptasi dari model penelitian pengembangan versi ADDIE. Adapun tahapan tersebut yaitu: Analysis, Design, Development, dan Implementation. Tahap analysis meliputi studi lapangan atau observasi. Tahap design melitputi pembuatan storyboard. Tahap development meliputi pembuatan produk media pembelajaran berbasis multimedia interaktif, validasi ahli materi dan validasi ahli media, serta revisi media pembelajaran dari ahli materi dan ahli media. Sasaran penelitian ini adalah Dosen Ahli Universitas Negeri Medan.Pengujian terhadap multimedia interaktif oleh validator media dan validator materi menunjukkan bahwa multimedia pembelajaran yang dihasilkan baik pada validasi materi dengan skor rata-rata 4,6 dan untuk validasi media dengan skor rata-rata 4,3. Maka diperoleh kesimpulan media yang dikembangkan layak untuk digunakan. Kata Kunci: Pengembangan Multimedia Interaktif, Software Adobe Flash Professional CS6, Instalasi Penerangan Listrik
PENGARUH MODEL BELAJAR PROJECT BASED LEARNING (PJBL) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN INSTALASI TENAGA LISTRIK Arif Sahron; Dadang Mulyana
JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education Vol 2, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i1.35883

Abstract

Abstract This study aims to determine the effect of the project based learning (PJBL) learning model on the learning outcomes of electric power installation in class XI TITL at SMK. This study used a quasi-experimental method with a Posttest Only Control Group Design model. The number of research subjects was 62 students, consisting of 32 students of class XI TITL 1 as the experimental class and 32 students of class XI TITL 2 as the control class. The data collection technique used was a multiple choice written test which had been tested for validity, reliability, difficulty level, and differentiation power. The results showed that the learning outcomes of the project based learning model showed that the students' average score in the experimental class was 77.33 while the control class was 71.16. From the results of the calculation of the hypothesis test, it is obtained tcount 3.261 and ttable is 1.670, then tcount> ttable or 3.261> 1.670, so it can be concluded that the alternative hypothesis (Ha) in this study is accepted while rejecting the null hypothesis (Ho) in other words the learning outcomes of class XI students. Electrical Power Installation Techniques on the competence of understanding the installation and measurement of earth systems with a project based learning (PPA) learning model are higher than student learning outcomes using conventional learning models.. Key Words: Project based learning model, learning outcomes  AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran project based learning (PJBL) terhadap hasil belajar instalasi tenaga listrik kelas XI TITL di SMK. Penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimen dengan model Posttes Only Control Group Design. Jumlah subjek penelitian 62 orang peserta didik, yang terdiri dari 32 peserta didik kelas XI TITL 1 sebagai kelas eksperimen dan 32 peserta didik kelas XI TITL 2 sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes tertulis berbentuk pilihan ganda yang telah terlebih dahulu diuji Validitas,reliabilitas,tingkat kesukaran, dan daya beda. Hasil penelitian diketahui bahwa hasil belajar model belajar project based learning diperoleh nilai rata-rata siswa pada kelas eksperimen yaitu 77,33 sedangkan kelas kontrol 71,16. Dari hasil perhitungan uji hipotesis diperoleh thitung 3,261 dan ttabel adalah 1,670, maka thitung  > ttabel atau 3,261 > 1,670, sehingga dapat disimpulkan  bahwa hipotesis alternative (Ha) dalam penelitian ini diterima sekaligus menolak hipotesis nihil (Ho) dengan kata lain hasil belajar siswa kelas XI Teknik Instalasi Tenaga Listrik pada kompetensi memahami instalasi dan pengukuran sistem pembumian dengan model belajar project based learning (PJBL) lebih tinggi dari hasil belajar siswa dengan menggunakan model belajar konvensional. Kata Kunci: Model belajar project based learning, hasil belajar
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI E-LEARNING BERBASIS WEBSITE SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN Jafrai Manalu; Rosnelli .
Journal of Electrical Vocational Teacher Education (JEVTE) Vol 2, No 2 (2022): November 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i2.40539

Abstract

AbstractThis study aims to develop an e-learning information system (website) as a learning medium. Learning media is very significant and very effective to use for teaching and learning. Researchers are trying to develop a website-based e-learning information system that can be used as an online learning media (online). The learning media in this study uses the Waterfall (Summerville) model using five stages in it, namely Requirement Definition, System and Software Design, Implementation and Unit Testing, Integration and System Testing, Operation and Maintenance. The target of this research is the teacher admin and specifically the students. The test of the Thursday-based e-learning information system by the material validator media validator and user responses showed that the site-based e-learning information system produced both a material validation score of 4.375, a media score validation of 4.43 and a user response score validation of 4.75. Testing the effectiveness of an e-learning information system based on a website that is proven from the results of class completeness of 85% which is above the classical percentage requirement of 75% so that an e-learning information system based on a web site is effectively used as a learning medium. Key Words: E-learning Information System Development, Online Learning Media, wesbiste, basic programming. AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi e-learning (website) sebagai media pembelajaran. Media pembelajaran termasuk hal yang sangat signifikan dan sangat efektif untuk dipergunakan untuk belajar mengajar. Peneliti berusaha mengembangkan sistem informasi e-learning berbasis website yang dapat dijadikan sebagai media pembelajaran online (daring). Media pembelajaran pada penelitian ini menggunakan model Waterfall (Summerville) dengan menggunakan lima tahapan didalamnya yaitu Requirements Definition, System and Software Design, Implementation and Unit Testing, Integration and System Testing, Operation and Maintenance. Sasaran penelitian ini adalah admin guru dan secara khusus pesertadidik. Pengujian kelayakan sistem informasi e-learning berbasis wesbite oleh validator media validator materi dan respon pengguna menunjukkan bahwasanya sistem informasi e-learning berbasis website yang dihasilkan sanggat baik berdasarkan skor validasi materi 4,375, skor validasi media 4,43 dan skor validasi respon pengguna 4,75. Pengujian keefektivan terhadap sistem informasi e-learning berbasi website teruji dari hasil ketuntasan kelas sebesar 85 % yang berada diatas syarat persentase klasikal ≥ 75% sehingga sistem informasi e-learning berbasis website efektif digunakan sebagai media pembelajaran.Kata Kunci: Pengembangan Sistem Informasi E-learning, Media Pembelajaran online, wesbiste, Pemrograman dasar
HUBUNGAN ANTARA PRODUKTIVITAS DAN KREATIVITAS GURU DALAM MENGAJAR DENGAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI SMK Betaria Sitanggang; Muhammad Amin
Journal of Electrical Vocational Teacher Education (JEVTE) Vol 2, No 2 (2022): November 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i2.40581

Abstract

AbstractThis study aims to determine: (1) the relationship between teacher productivity in teaching and students' interest in learning during the covid-19 pandemic; (2) the relationship between teacher creativity in teaching and students' interest in learning during the covid-19 pandemic; (3) the relationship between teacher productivity and creativity in teaching and students' interest in learning during the covid-19 pandemic. The research method used is ex post facto. The population in this study amounted to 75 respondents with a sample of 63 respondents who were taken through the Purposesive Sampling technique. Prerequisite tests used in this study include normality test, linearity test, multiple regression coefficient test. Hypothesis testing includes partial test (t test), simultaneous test (F test), hypothesis test 1, hypothesis test 2 and hypothesis test 3. Data collection is done by means of observation and distributing questionnaires. The research questionnaire was first tested for validity and reliability. Then the data collected was processed with the help of Ms. Excel and SPSS version 22 software. The results of this study prove that: (1) There is a relationship between teacher productivity in teaching and students' interest in learning with the results of the research that the correlation coefficient of 0.595 is greater at the significance level of 0.05 or 5%. (2) There is a relationship between teacher creativity in teaching and students' interest in learning with the results of the research the correlation coefficient of 0.593 is greater at the significance level of 0.05 or 5%. (3) There is a relationship between teacher productivity and creativity in teaching and students' interest in learning with the results of the F test calculation, the Fcount value is 22.850 and Ftable is 2.76. Thus the Fcount > Ftable (22.850 > 2.76) and the significance value (0.000 < 0.05).Key Words: Teacher Productivity, Teacher Creativity, Students' Interest in Learning. AbstrakPenelitian ini bertujua untuk mengetahui: (1) hubungan produktivitas guru dalam mengajar dengan minat belajar peserta didik pada masa pandemi covid-19; (2) hubungan kreativitas guru dalam mengajar dengan minat belajar peserta didik pada masa pandemi covid-19; (3) hubungan produktivitas dan kreativitas guru dalam mengajar dengan minat belajar peserta didik pada masa pandemi covid-19. Metode penelitian yang digunakan yaitu ex post facto. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 75 responden dengan sampel sebanyak 63 responden yang diambil melalui teknik Purposesive Sampling. Uji prasyarat yang digunakan dalam penelitian ini meliputi uji normaltas, uji lineritas, uji koefisien regresi ganda. Uji hipotesis meliputi uji parsial (uji t), uji simultan (uji F), uji hipotesis 1, uji hipotesis 2 dan uji hipotesis 3. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan penyebaran angket. Angket penelitian terlebih dahulu diuji validitas dan reliabilitas. Kemudian data yang terkumpul diolah dengan bantuan Ms. Excel dan software SPSS versi 22. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa: (1) Adanya Hubungan antara produktivitas guru dalam mengajar dengan minat belajar peserta didik dengan hasil penelitian koefisien korelasi sebesar 0,595 lebih besar pada taraf signifikansi sebesar 0,05 atau 5%. (2) Adanya Hubungan antara kreativitas guru dalam mengajar terhadap minat belajar peserta didik dengan hasil penelitian koefisien korelasi sebesar 0,593 lebih besar pada taraf signifikansi sebesar 0,05 atau 5%. (3) Adanya Hubungan antara produktivitas dan kreativitas guru dalam mengajar dengan minat belajar peserta didik dengan hasil perhitungan uji F diperoleh nilai Fhitung sebesar 22,850 dan Ftabel sebesar 2,76. Dengan demikian nilai Fhitung > Ftabel (22,850 > 2,76) dan nilai signifikasi (0,000 < 0,05)..Kata Kunci: Produktivitas Guru, Kreativitas Guru, Minat Belajar Peserta Didik
PENGEMBANGAN TRAINER CONVEYOR MENGGUNAKAN OUTSEAL PLC PADA MATA PELAJARAN INSTALASI MOTOR LISTRIK Rizki Fauzan; Dadang Mulyana
Journal of Electrical Vocational Teacher Education (JEVTE) Vol 2, No 2 (2022): November 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jevte.v2i2.40540

Abstract

AbstractStudy this aim for produce Trainer Conveyor using outseal PLC as a learning medium and to determine the suitability and effectiveness of using Trainer and PLC learning modules on eye lesson Electric Motor Installation at SMK Negeri I Percut Sei Tuan . Study this including type study development , that is research used _ for make product and test effectiveness from results product that . Study this aim for know what is a System Trainer Electric Motor Control worthy used on learning Electric Motor Installation . Study this done on student class XI Department Technique Installation Energy Utilization Electricity at SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan . Procedure media development is done with Research and Development method or more known with R&D and using design models Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation (ADDIE) development. Based on the data obtained During research, results validation from media expert and Theory then learning media this declared fulfil condition and worthy used as a learning medium proved from results evaluation appropriateness expert Theory get category appropriateness very worthy with average percentage 90.625% , result evaluation appropriateness from media experts get category appropriateness very worthy with average percentage 87,25%. With thus learning media development very good done with see mark from validator experts and also response positive that supports learning media . Keywords: Trainer, Conveyor, Outseal PLC, Electric Motor Installation , SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan . AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menghasilkan Trainer Conveyor menggunakan outseal PLC sebagai media pembelajaran dan untuk mengetahui dan efektifitas penggunaan Trainer dan modul pembelajaran PLC pada mata pelajaran Instalasi Motor Listrik SMK Negeri I Percut Sei Tuan. Penelitian ini termasuk jenis penelitian pengembangan , yaitu penelitian yang digunakan untuk membuat produk dan menguji keefektifan dari hasil produk tersebut . penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Sistem Pelatih Kendali Motor Listrik layak digunakan pada pembelajaran Instalasi Motor Listrik . penelitian ini dilakukan pada siswa kelas XI Jurusan Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan . Prosedur pengembangan media dilakukan dengan metode Penelitian dan Pengembangan atau lebih dikenal dengan R&D dan menggunakan model desain pengembangan Analisis, Desain, Pengembangan, Implementasi dan Evaluasi (ADDIE). Berdasarkan data yang didapat selama penelitian , hasil validasi dari ahli media dan bahan maka media pembelajaran ini dinyatakan memenuhi persyaratan dan layak digunakan sebagai media pembelajaran dibuktikan dari hasil  validasi oleh ahli materi dengan memperoleh nilai persentase sebesar 90,625% , dan hasil validasi dari ahli media dengan nilai persentase 87,25%. Dengan demikian pengembangan media pembelajaran sangat baik dilakukan dengan melihat nilai dari para ahli validator dan juga tanggapan positif yang mendukung media pembelajaran.Kata Kunci: Trainer, Conveyor, PLC Outseal , Instalasi Motor Listrik, SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan.