cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota kendari,
Sulawesi tenggara
INDONESIA
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan
Published by Universitas Halu Oleo
ISSN : -     EISSN : 25276271     DOI : -
Core Subject : Agriculture,
JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN (JSTP) (e-ISSN: 2527-6271) merupakan "Open Acess Publications" yang diterbitkan oleh Jurusan Ilmu dan Teknologi Pangan, Fakultas Pertanian Universitas Halu Oleo, dengan fokus dan ruang lingkup berupa: Teknologi Pengolahan pangan, bioteknologi pangan, keamanan pangan, mikrobiologi pangan, kimia pangan dan teknologi industri pangan.
Arjuna Subject : -
Articles 648 Documents
PERBANDINGAN MUTU SENSORIK TEPUNG UBI KAYU TERMODIFIKASI RAGI TAPE DAN TEPUNG WIKAU MAOMBO Muliana, Muliana; Wahyuni, Sri; Hermanto, Hermanto
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 2, No 4 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.329 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v2i4.3562

Abstract

ABSTRACT Mocaf is a derivative product of cassava flour obtained by modifying cassava with the fermentation process. This study aimed to determine the differences in the sensory properties of two types of modified cassava flour, namely wikau maomboflour and flour that was fermented by yeast for tape making. This study used Randomized Block Design (RBD) to assess thedifferences in panelist responses to the quality of modified flour. The results showed that the panelist preferred the flour fromtape yeast fermentation than the wikau maombo flour. The most preferred flour had a color score of 3.14 (yellowish whitecolor category), aroma rating of 3.06 (typical cassava aroma category), and texture rating of 3.57 (fine texture category).  Keywords: Cassava, tape yeast, wikau maombo. ABSTRAK  Mocaf  adalah produk turunan dari tepung ubi kayu yang diperoleh dengan cara memodifikasi singkong dengan prosesfermentasi. Penelitian ini bertujuan untuk, menentukan perbedaan penilaian mutu sensorik tepung modifikasi yang berasaldari ubi kayu manis yang dimodifikasi dengan proses fermentasi menggunakan ragi tape dan pengolahan wikaumaombo. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) untuk menilai perbedaan respon panelis terhadapmutu tepung modifikasi yang dihasilkan. Hasil penelitian menunjukkan tepung yang dihasilkan dari fermentasi ragi tapemerupakan perlakuan modifikasi tepung yang paling baik diterima oleh panelis, dengan skor penilaian terhadap warna sebesar 3.14 dengan kategori warna putih kekuningan, penilaian aroma  sebesar 3.06 dengan kategori aroma agak khas ubikayu serta penilaian tekstur sebesar  3.57 dengan kategori  tekstur halus. Secara umum hasil penelitian menunjukkantepung dari fermentasi ragi tape yang paling baik diterima oleh panelis. Kata kunci: Ubi kayu, ragi tape, wikau maombo.
PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG SAGU (Metroxylon sp.) TERFERMENTASI DAN PENAMBAHAN PUTIH TELUR TERHADAP PENILAIAN SENSORIK DAN NILAI GIZI MIE KERING Rinto, Rinto; Tamrin, Tamrin; muzuni, muzuni
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 2, No 3 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (468.259 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v2i3.2637

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung sagu terfermentasi dan putih telur terhadappenilaian sensorik dan kandungan nilai gizi mie kering. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL)dengan perlakuan terdiri dari S (30%, 40%, 50%) dan P (10% dan 20%). Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuanterbaik yaitu pada komposisi tepung terigu 70%,  tepung sagu terfermentasi 30% dan  putih telur 10% dengan skor penilaianterhadap warna 3.78% (disukai), aroma 3.54% (disukai), tekstur 3.44% (disukai), rasa 3.50% (disukai). Kadar air, abu, lemak,serat kasar, protein dan karbohidrate berturut-turut yaitu 2.75 (%),10.69 (%), 0.68 (%), 0.23(%), 5.81 (%) dan 80.07 (%).Berdasarkan penelitian ini, dapat disimpulkan  menunjukan bahwa mie kering subtitusi tepung sagu termodifikasi danpenambahan putih telur disukai dan diterima oleh konsumen sehingga dapat mengurangi impor tepung terigu di masa yangakan datang. Kata kunci: tepung sagu terfermentasi, putih telur, mie kering, nilai sensorik, kandungan gizi.
KAJIAN ORGANOLEPTIK MIE SUBTITUSI UBI JALAR ORANGE (Ipomea batatas L) Suharman, Suharman
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 1, No 1 (2016): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (143.944 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v1i1.1034

Abstract

The raw materials used in the manufacture of dry noodles are wheat flour high gluten. Excessive consumption of gluten will cause negative effects such as bloating, indigestion until symptoms such as severe irritable bowel syndrome. So the need for an alternative to a reduction in the consumption of wheat flour in making noodles with local food also take advantage of the Orange sweet potato. Organoleptic assessment using Random Design Complete with a combination of the proportions of flour and sweet potato Orange (70:30), (60:40), (50:50), (40:60), 100% wheat flour. The results showed that organoleptic judgment against the composition of wheat flour and sweet potato Orange in the manufacture of products the preferred noodles panelists found on treatment (composition of 50% wheat flour and sweet potato Orange 50%) with a score of 3.78% color (like), texture 4.02% (love), the scent of 3.40% (somewhat like) and taste 3.63% (like). It can be concluded the product substitution Orange sweet potato noodles composition most preferred panelists are present in the composition of 50% wheat flour and sweet potato Orange 50%. Keywords: Orange sweet potato, noodles, organoleptic.
PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG TALAS (Colocasia esculenta L.Schoott) TERHADAP NILAI SENSORIK DAN NILAI GIZI ROTI MANIS Pratiwi, Ariana; Ansharullah, Ansharullah; Baco, Abdu Rahman
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 2, No 4 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.795 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v2i4.3569

Abstract

ABSTRACT  This research aimed to study the effect of substitution of taro flour in the sweet bread making on the sensory properties of the bread and to determine the nutritional value of the panelist most preferred substituted bread. This study was prepared based on Completely Randomized Design (CRD). This study used five treatments consisting of R1 = wheat flour:taro flour (100%: 0%), R2 = wheat flour: taro flour = (95%: 5%), R3 = wheat flour: taro flour (90%: 10%), R4 = wheat flour:taro flour (85%: 15%) and R5 = wheat flour: taro flour (80%: 20%). The observed variables were organoleptic properties(color, texture, flavor and taste) and nutritional values (moisture content, ash content, fat content, protein content andcarbohydrate levels). The research showed that the sweet bread product preferred by panelists was treatment R5 that was80%  wheat flour and taro flour 20% with score rating of likes to color equal to 3.71 (like), texture equal to 4.11 (like), aroma4.20 (like) and taste 4.21 (like). The nutritional value was 30.75 % moisture content, the ash content of 1.41 %, fat content of1.45 %, protein content of 3.20 % and carbohydrate content of 68.94 % dry basis. The results showed that the treatment ofsubstitution of taro flour significantly affected the organoleptic assessment and nutritional values of sweet bread. Based onthe result of this research, it can be concluded that the best treatment of substitution of taro flour in making sweet bread wasin the ratio of 20% taro flour and 80% wheat flour with the panelist organoleptic rating average of like.Keywords: sweet bread, taro flour, wheat flour ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perlakuan terbaik substitusi tepung talas pada pembuatan roti manis denganmemerhatikan nilai sensorik dan nilai gizi roti manis yang disukai oleh panelis. Penelitian ini disusun berdasarkanRancangan Acak Lengkap (RAL).Penelitian ini menggunakan lima perlakuan yang terdiri atas R1 = tepung terigu : tepungtalas (100% : 0%), R2 = tepung terigu : tepung talas = (95% : 5%), R3 = tepung terigu : tepung talas (90% : 10%), R4 =tepung terigu : tepung talas (85% : 15%) serta R5 = tepung terigu : tepung talas (80% : 20%). Parameter yang diamatiadalah penilaian organoleptik (warna, tekstur, aroma dan citarasa) analisis nilai gizi (kadar air, kadar abu, kadar lemak,kadar protein dan kadar karbohidrat) dilakukan pada produk hasil penilaian terbaik.  Hasil penelitian menunjukkan bahwaproduk roti manis perlakuan terbaik yang disukai panelis terdapat pada perlakuan R5 yaitu komposisi tepung terigu 80% dantepung talas 20% dengan skor penilaian kesukaan terhadap warna sebesar 3,71 (suka), tekstur sebesar 4,11(suka), aromasebesar 4,20 (suka) dan rasa sebesar 4,21 (suka). Dengan nilai gizi yaitu kadar air sebesar 30,75%, kadar abu sebesar1,41%, kadar lemak sebesar 1,45%, kadar protein sebesar 3,20% dan kadar karbohidrat sebesar  68,94% basis kering.Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan substitusi tepung talas berpengaruh nyata terhadap penilaian organoleptikdan nilai gizi roti manis. Berdasarkan hasil penelitian ini, maka dapat disimpulkan bahwa perlakuan terbaik substitusi tepungtalas dan tepung terigu dalam pembuatan roti manis yakni pada perbandingan tepung talas 20% dan tepung terigu 80% dengan rerata penilaian organoleptik disukai panelis.  Kata kunci: roti manis, tepung talas, tepung terigu.
PENGGUNAAN BAHAN ORGANIK UNTUK MENINGKATKAN PERTUMBUHAN JAGUNG PADA TANAH YANG BERSIFAT MASAM Resman, Resman; Ansi, Azhar; Harlis, Wa Ode
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan 2017: PROSIDING SEMINAR NASIONAL FKPT-TPI 2017
Publisher : Jurnal Sains dan Teknologi Pangan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (25.875 KB)

Abstract

Tanaman Jagung (Zea mays L.) merupakan tanaman serealia penghasil karbohidrat yangmerupakan makanan pokok kedua setelah padi.  Komposisi kimia jagung terdiri atas karbohidrat 61%, air13,5%, protein 10%, lemak 4%, gula 1,4%, pentosan 6%, serat kasar 2,3%, abu 1,4% dan zat lain 0,4%.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan bahan organik terhadap pertumbuhan jagung pada tanah masam. Penelitian ini dilaksanakan di dalam rumah plastik, di Desa Kusambi,Kabupaten Muna Barat Sulawesi Tenggara dari bulan Mei sampai Juli 2017.  Bahan dan alat yang digunakan yaitu:benih jagung, pupuk organik cair, waring net, plastik transparan, air, cangkul, meteran, jangka sorong, tiang patok, kamera dan alat tulis.Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK). Pupuk organik cair dari sabut kelapa (S) terdiri atas 4 taraf perlakuan yaitu (S0) 0ml, (S1) 25ml, (S2) 50ml, (S3) 75ml.  Masing-masing perlakuan diulang sebanyak 4 kali sehingga ada 16 unit perlakuan. Parameter yang diamati (tinggi tanaman dan diameter batang. Berdasarkan hasil penelitian maka dapatdisimpulkan bahwa pemberian pupuk organik cair dapat mempengaruhi pertumbuhan tanaman jagungpada tanah masam.  Perlakuan yang terbaik adalah perlakuan S3 (75 ml/tanaman).  Kata kunci: Jagung, pupuk organik cair, tanah masam.
ANALISIS FORMALIN PADA IKAN ASIN DI BEBERAPA PASAR TRADISIONAL KOTA KENDARI Mirna, Mirna
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 1, No 1 (2016): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (80.99 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v1i1.1036

Abstract

This research aims to study the levels of formaldehyde in some salted fish market in Kendari. This research used descriptive method, where the research was conducted to determine the value of an independent variable, either one or more variables (independent) without comparison or connect with other variables. Descriptive method conducted there are two types of extensive qualitative and intensive quantitative survey. The results showed that the respondents require salted fish that are free of formaldehyde and screaning results showed that 7 out of 9 samples or 77.8% identified using formaline as a preservative. formalin levels obtained different, the highest formalin levels in the wet market 3 at 27 mg / g and the lowest levels in the wet market 2 is 15.8 mg / g. Based on the results of descriptive analysis showed that the levels of formalin contained within salted fish traded in traditional markets high (not secure) compared with the results of other studies and the tolerance limits are accepted by the body by IPCS. It can be harmful to the body if consumed continuously. Keywords: formalin, anchovies, permanganate, asidi alkalimetry
ANALISIS ORGANOLEPTIK PRODUK TEH CELUP TAWALOHO (Spondias Pinnata.) Aryadi, Fadli; Wahyuni, Sri; Rejeki, Sri
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 2, No 5 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (318.922 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v2i5.3739

Abstract

ABSTRACT  The purpose of this study was to determine the formulation of tawaloho leaf and tea leaf on the organoleptic value of tawaloho tea products (Spondias pinnata) most favored by the panelists and to determine the antioxidant and phytochemicalactivity of tawaloho tea. This research used Completely Randomized Design (CRD) with the variation formula of tawaloho leafaddition (Spondias pinnata) was 0%, 15%, 25%, 35%, 45% and 100%. The results showed that the addition of 25% tawaloholeaf tea was the preferred treatment of panelist with preference score of color of 3.97 (likes), taste of 3.57 (likes), aroma of3.58 (likes) and receptivity of 3.70 (likes). Based on this research, it can be concluded that tawaloho tea product withformulation of tawaloho and tea leaves (25% and 75%) was acceptable and favorable by panelists.  Keywords: Tea, tawaloho, organoleptic. ABSTRAK Tujuan penelitian adalah untuk mentukan formulasi daun tawaloho dan daun teh terhadap nilai organoleptik produk teh celuptawaloho(Spondias pinnata) yang paling disukai oleh panelis. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL),dengan formula variasi penambahan daun tawaloho (Spondias pinnata) yaitu penambahan daun teh tawaloho 0%, 15%,25%, 35%, 45% dan 100%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan penambahan daun teh tawaloho 25% merupakanperlakuan yang paling disukai panelis dengan skor penilaian kesukaan terhadap warna sebesar 3,97(suka), rasa sebesar3,57 (suka), aroma sebesar 3,58 (suka) dan daya terima 3,70 (suka). Berdasarkan penelitian ini, dapat disimpulkan bahwaproduk teh tawaloho dengan formulasi daun tawaloho dan daun teh (25% dan 75%) dapat diterima dan disukai oleh panelis.Kata kunci: The, tawaloho, orgnoleptik.
EVALUASI KINERJA SALURAN DRAINASE PEMUKIMAN DENGAN MENGGUNKAN PERANGKAT LUNAK EPA SWMM 5.1 (Studi Kasus Perumahan Sawojajar Kota Malang, Indonesia) Wirosoedarmo, Ruslan; Rahadi, J. Bambang; Tunggul S. H, Alexander; Andi, Nur Syamsi Muhammad
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan 2017: PROSIDING SEMINAR NASIONAL FKPT-TPI 2017
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (25.875 KB)

Abstract

Alih fungsi lahan dari lahan pertanian menjadi lahan permukiman  menyebabkan perubuhan jumlahsaluran drainase, demensi saluran drainase, berkurangnya lahan resapan, perubahan tata guna lahan danmeningkatnya aliran air permukaan. Demikian pula yang terjadi di daerah permukiman Sawojajar Malangyang mempunya luas 283 ha.  Permukiman Sawojajar mempunyai 23 saluran drainase setelah alih fungsi lahan. Menggunakan perangkat lunak EP SWMM 51 untuk membuat pemodelan kinerja kapasitas drainasedan persamaan matematika. Hasil pemodelan didapatkan bahwa dari 23 saluran drainase yang ada maka 10diantaranya tidak dapat menampung air hujan dengan kata lain mengalami banjir pada musim penghujan.Sepuluh saluran yang tidak dapat menampung tersebut adalah C1, C3, C4, C9, C11, C12, C13, C16, C17 danC18 sehingga perlu dilakukan perencanaan ulang demensi supaya tidak terjadi banjir. Perencanaan dilakukan dengan menggunakan kala ulang 10 tahun. Hasil perhitungan di dapatkan Q sebesar 30,14 m3/detik, dan hasil simulasi SWMM sebesar 29,81 m3/detik. Kata kunci: Perencanaan ulang, drainase, EPA SWMM, kala ulang.
Pengaruh Penambahan Tepung Daun Pepaya (Carica Papaya) dan Lama Pemanasan Terhadap karakteristik fisik, kimia dan organoleptik Minyak Kelapa Haspianti, Haspianti
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 1, No 2 (2016): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.885 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v1i2.1265

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung daun papaya, lama pemanasan dan interaksi antara penambahan tepung daun papaya dan lama pemanasan terhadap karakteristi fisik, kimia dan organoleptik minyak kelapa. Rancangan yang digunakan pada percobaan ini adalah rancangan acak kelompok (RAK). Perlakuan terdiri dari dua faktor yaitu penambahan tepung daun papaya dan lama pemanasan Hasil penelitian menunjukan bahwa ada pengaruh mandiri penambahan tepung daun pepaya terhadap terhadap karakteristik fisik, kimia, dan organoleptik minyak kelapa. Ada pengaruh mandiri dan interaksi antara penambahan tepung daun pepaya dan lama pemanasan terhadap terhadap karakteristik fisik, kimia, dan organoleptik minyak kelapa. Nilai uji organoleptik perlakuan mandiri terpilih T1P1 dengan penambahan tepung daun papaya 2% dan lama pemanasan 2 jam parameter warna yaitu 4,082 (disukai) dan 3,770 (disukai). Parameter aroma yaitu 4,091 (disukai) dan 3,646 (disukai). Nilai Viskositas yaitu 0.00039 (Ns/m2). Angka peroksida yaitu 35 (meq O2 kg-1). Nilai asam lemak bebas yaitu 0,238%.Kata kunci: Minyak kelapa, lama pemanasan, tepung daun pepaya.
PENILAIAN UMUR SIMPAN PRODUK MIE SAGU UBI JALAR YANG DITAMBAHKAN CAMPURAN BUBUR RUMPUT LAUT(Eucheuma cottonii) DAN KULIT BUAH NAGA (Hylocereus polyrhizus sp.) MENGGUNAKAN ANALISIS SENSORIK Nurlia, Nurlia; Wahyuni, Sri; Asyik, Nur
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 2, No 5 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (487.869 KB) | DOI: 10.33772/jstp.v2i5.3744

Abstract

ABSTRACT  Noodle products commonly known in Indonesia comes in the form of wet noodles with a relatively short shelf life.One preservative alternative to extend the noodles’ shelf life is the dragon fruit peel slurry. The purpose of thisstudy was to determine the shelf life of noodles made from sago and sweet potato mixture with the addition ofdragon fruit peel slurry. This research used a completely randomized design with five treatments, i.e. P1 = 20 g ofdragon fruit peel slurry, P2 = 25 g of dragon fruit peel slurry, P3 = 30 g of dragon fruit peel slurry, P4 = 35 g ofdragon fruit peel slurry, and P5 = 40 g of dragon fruit peel slurry. The results show that the storage time of wetnoodle product at 4oC temperature was six days and the storage time at 27C was three days. The proposednoodles made from sago and sweet potato mixture with the addition of dragon fruit peel slurry was favored bypanelist; therefore, the noodles were expected to be consumed widely and as one of the functional foods.  Keywords: Sago based noodle,  sweet potato, dragon peel, shelf life. oABSTRAK Produk mie yang dikenal oleh masyarakat di Indonesia salah satunya adalah mie basah. Mie basah memiliki umur simpan relatif singkat. Salah satu pengawet yang dapat digunakan untuk memperpanjang umursimpan mie adalah bubur kulit buah naga. Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukanumur simpan mie saguubi jalar yang diformulasi dengan tambahan bubur kulit buah naga. Penelitian ini menggunakan Rancangan AcakLenagkap (RAL) dengan 5 perlakuan yaitu  P1, P2, P3, P4 dan P5. yaitu P1 = bubur kulit buah naga 20 g, P2 =bubur kulit buah naga 25 g, P3 = bubur kulit buah naga 30 g,P4 = bubir kul;it buah naga 35 g, P5 = bubur kulitbuah naga 40 g. Penilaian yang dilakukan menunjukkan bahwa lama penyimpanan produk mie basah pada suhu4oC bertahan selama 6 hari dan lama penyimpanan pada suhu 27C selama 3 hari. Hasil penelitian menunjukanbahwa produk mie sagu ubi jalar yang diformulasi dengan bubur kulit buah naga disukai dan diterima oleh panelissehingga diharapkan dapat menjadi produk mie yang diterima oleh secara luas dan menjadi pangan fungsional.. Kata Kunci: Mie sagu ubi jalar, kulit buah naga, umur simpan.  o

Page 3 of 65 | Total Record : 648


Filter by Year

2016 2023


Filter By Issues
All Issue Vol 8, No 5 (2023): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 8, No 4 (2023): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 8, No 3 (2023): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 8, No 2 (2023): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 8, No 1 (2023): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 6 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 5 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 4 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 3 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 2 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 1 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 6, No 6 (2021): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 6, No 5 (2021): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 6, No 4 (2021): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 6, No 3 (2021): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 6, No 2 (2021): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 6, No 1 (2021): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 5, No 6 (2020): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 5, No 5 (2020): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 5, No 4 (2020): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 5, No 3 (2020): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 5, No 2 (2020): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 5, No 1 (2020): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 4, No 6 (2019): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 4, No 5 (2019): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 4, No 4 (2019): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 4, No 3 (2019): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 4, No 2 (2019): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 4, No 1 (2019): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 3, No 6 (2018): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 3, No 5 (2018): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 3, No 5 (2018): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 3, No 4 (2018): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 3, No 3 (2018): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 3, No 2 (2018): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 3, No 1 (2018): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN 2017: PROSIDING SEMINAR NASIONAL FKPT-TPI 2017 Vol 2, No 6 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 2, No 5 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 2, No 4 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 2, No 3 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 2, No 2 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 2, No 1 (2017): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN Vol 1, No 3 (2016): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 1, No 2 (2016): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 1, No 1 (2016): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI PANGAN More Issue