Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Studi Empiris Nilai Perusahaan Pada Masa Pandemi Coronavirus Disease Siti Jubaedah; Mardi Mardi; Yudi Aryanto; Otto Fajarianto
Jurnal Akuntansi dan Pajak Vol 22, No 2 (2022): JAP : Vol. 22, No. 2, Agustus 2021 - Januari 2022
Publisher : ITB AAS INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/jap.v22i2.3273

Abstract

Corona Virus Disease, which was originally a health problem, had an impact on economic and business activities, affecting the financial sector, one of which is the capital market. So the company must make efforts that are strategic enough to be able to face and get out of financial problems, and maintain the price book value. This study aims to examine the effect of Return On Equity, Debt to Equity Ratio, Dividend Payout Rasio and Managerial Ownership on the price book value. listed on the IDX30 index for the 2016-2020 period. This study used 9 samples using porposive sampling. The type of research used was basic research. The analysis that will be used in this study is multiple regression analysis, classical assumption test, hypothesis testing using t test (partial) and coefficient of determination using SPSS version 25. The results of this study indicate that Return On Equity and Managerial Ownership has a significant effect on firm value while Debt to Equity Ratio and Dividend Payout Ratio have no effect on firm value.
Determinan Pengungkapan Islamic Social Reporting (ISR) pada Perusahaan Indeks Saham Syariah Indonesia Rimayanti Rimayanti; Siti Jubaedah
Jurnal Kajian Akuntansi Vol 1, No 2 (2017): DESEMBER 2017
Publisher : Universitas Swadaya Gunung Jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33603/jka.v1i2.718

Abstract

AbstractIslamic social reporting is extension of social reporting like society expectation that is not only about role of company in the economy matters, but also the role of company in spiritual perspective. The purpose of this research is to identify and analyze the influence of environmental performance, return on assets and current ratio on islamic social reporting disclosure. This research was done to the companies listed sharia stock indonesian 2013-2016. The data which is used this secondary data by using purposive sampling technique. Analysis technique which is used in this research is descriptive with quantitative approach using descriptive statistical test, classic assumption test, and analysis multiple linier regression. The result of this research showing that environmental performance and return on assets have effect on islamic social reporting disclosure and current ratio has not effect on islamic social reporting disclosure. Keyword: Current ratio; Disclosure; Environmental performance; Islamic social reporting; Return on assets. Abstrak Islamic social reporting adalah perluasan dari pengungkapan sosial yang meliputi harapan masyarakat tidak hanya mengenai peran perusahaan dalam perekonomian, tetapi juga peran perusahaan dalam perspektif spiritual. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kinerja lingkungan, return on assets dan current ratio terhadap pengungkapan islamic social reporting. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan yang terdaftar dalam indeks saham syariah Indonesia tahun 2013-2016. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik deskriptif dengan pendekatan kuantitatif menggunakan uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, dan analisis regresi linear berganda. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder dengan pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja lingkungan dan return on assets berpengaruh terhadap pengungkapan islamic social reporting, sedangkan current ratio tidak berpengaruh terhadap pengungkapan islamic social reporting.Kata Kunci: Current ratio; Islamic social reporting; Kinerja lingkungan; Pengungkapan; Return on asset.
Penentuan Pertumbuhan Laba Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia Ade Fitriyatun Hasanah; Siti Jubaedah; Apri Dwi Astuti
Jurnal Kajian Akuntansi Vol 2, No 2 (2018): DESEMBER 2018
Publisher : Universitas Swadaya Gunung Jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33603/jka.v2i2.1754

Abstract

AbstractThis research aims to analyze the effect of Debt to Equity Ratio, Total Asset Tunover and Net Profit Margin to the profit growth at the company's Property and Real Estate were listed on the Indonesian stock (idx) of the period of 2014-2017. Research methodology used quantitative method. The population in this research is the entire Property and Real Estate companies were listed on the Indonesian stock exchange (idx) of the period 2014-2017. Data retrieval as samples in this study using a purposive sampling. Total company which provided the samples are 31 companies sectors of Property and Real Estate. The data of the secondary data obtained from the financial reports 31 sectors of the Property and Real Estate were listed on the Indonesian stock exchange (BEI) in 2014-2017. A method of data analysis in this study using multiple linear regression and classic assumption test includes testing of descriptive statistics test, normality test, multicollonierity test, autocorrelation test and heteroskedastisitas test. Hypotesis testing is carried out using statistical test t. The result of this research showed that there are net profit margin affect on profit growth (p-value 0,032˂0,05), while debt to equity ratio not effect on profit growth (p-value 0,563˃0,05), and total asset turnover not effect on profit growth (p-value 0,139˃0,05)Keywords:Profit growth; Debt to equity ratio; Total asset aurnover, Net profit margin.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover dan Net Profit Margin terhadap Pertumbuhan Laba pada perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2017. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2017. Pengambilan data sebagai sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Total perusahaan yang dijadikan sampel adalah 31 perusahaan sektor property dan real estate. Data yang diperoleh dari data sekunder laporan keuangan 31 perusahaan sektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2014 sampai dengan 2017. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda dan uji asumsi klasik meliputi uji statistik deskriptif, uji normalitas, uji multikolonieritas, uji autokorelasi dan uji heteroskedastisitas. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji statistik t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa net profit margin berpengaruh terhadap pertumbuhan laba (p-value 0,032˂0,05), sedangkan debt to equity ratio tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba (p-value 0,563˃0,05) dan total asset turnover tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba (p-value 0,139˃0,05).Kata kunci:Pertumbuhan laba, Debt to equity ratio, Total asset turnover, Net profit margin.
MODEL PENGEMBANGAN DESA WISATA BERBASIS KEARIFAN LOKAL SEBAGAI STRATEGI PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT DI DESA CUPANG KECAMATAN GEMPOL KABUPATEN CIREBON Siti Jubaedah; Otto Fajarianto
Abdimas Awang Long Vol 4 No 1 (2021): Januari, Abdimas Awang Long
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Awang Long

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (945.36 KB) | DOI: 10.56301/awal.v4i1.121

Abstract

Desa Cupang Kecamatan Gempol Kabupaten Cirebon menyimpan keindahan alam yang dapat dikembangkan menjadi kawasan pariwisata. Kawasan Batu Lawang dan Petilasan Sunan Bonang yang terletak di desa Cupang menjadi daya tarik tersendiri dengan karakteristik yang khas, unik dan menarik untuk dikembangkan menjadi objek wisata. Pengembangan objek wisata dengan memperhatikan kearifan lokal dapat menjadi salah satu strategi dalam meningkatkan taraf perekonomian masyarakat desa. Namun sayangnya saat ini potensi yang ada di desa Cupang belum dapat dikembangkan secara optimal. Oleh karena itu pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menemukan pola pengembangan desa Cupang sebagai desa wisata yang berbasis kearifan lokal. Proses interaksi dan pendekatan yang dilakukan menggunakan metode kualitatif. Informasi dan data diperoleh dengan melakukan wawancara, pengamatan langsung, Forum Group Discussion (FGD), dan telaah literatur. Pendampingan dan pemberdayaan masyarakat dilakukan dengan menggunakan metode ceramah, demonstrasi dan praktik. Kegiatan ini memberikan pandangan dan gambarab bahwa pengembangan desa Cupang sebagai desa wisata masih memperhatikan dan memegang teguh ciri khas kedareahan dengan tetap mempertahankan tradisi dan adat istiadat yang ada di masyarakat. Potensi daya tarik wisata alam sudah dapat dikembangkan namun belum cukup optimal, sedangkan aksesibilitas, sarana umum, fasilitas wisata, pemberdayaan masyarakat, promosi dan pemasaran masih mengalami kendala untuk dikembangkan.
PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA) DALAM PENCATATAN DAN PELAPORAN KEUANGAN PADA USAHA BOCA TANI Siti Jubaedah; Otto Fajarianto; Dedet Erawati
Abdimas Awang Long Vol 4 No 2 (2021): Juni, Abdimas Awang Long
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Awang Long

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (474.78 KB) | DOI: 10.56301/awal.v4i2.212

Abstract

Sektor pertanian di Indonesia saat ini masih menjadi ruang bagi rakyat kecil, keadaan ini menempatkan sektor pertanian khususnya ketahanan pangan masih berada pada tingkat kecil dan menengah. Boca Tani merupakan salah satu usaha kecil menengah yang menjalankan kegiatan usaha pertanian di kabupaten Cirebon. Berdasarkan analisis awal permasalahan yang dihadapi Boca Tani saat ini, pengelolaan usaha yang dijalankan masih bersifat tradisional dan belum melakukan pembukuan dan pencatatan akuntansi yang baik, sehingga belum memiliki laporan keuangan yang sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan Bagi Badan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (SAK EMKM). Metode pelaksanaan yang digunakan meliputi (1) menganalisis situasi dan mengidentifikasi masalah mitra, (3) menentukan solusi masalah mitra dan target pencapaian (4) menghasilkan output sesuai dengan target kegiatan PKM, dan (5) mengevaluasi kegiatan. Solusi yang ditawarkan antara lain penerapan Sistem Informasi Akuntansi (SIA) dan melakukan pelatihan dan pendampingan di bidang pencatatan akuntansi, pembukuan, dan manajemen bisnis. Hasil dari kegiatan kemitraan ini diharapkan dapat menambah pengetahuan mitra tentang pencatatan, pembukuan, dan pengelolaan usaha yang lebih baik.