Khairunnas Jamal
Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Published : 10 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

Structural Analysis And Stilistic Meaning Of Khabariyah Verses In The Qur'an Agustiar Agustiar; Khairunnas Jamal
Jurnal Ushuluddin Vol 29, No 2 (2021): July - December
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/jush.v29i2.13808

Abstract

Al-Qur'an always displays the style of language in various forms. The diversity of the structure and language style of the Qur'an shows that there is a certain meaning that is displayed behind the text of the verse. This article aims to reveal the forms of linguistic structures and meanings contained in the khabariyyah verses in the Qur'an so that they can provide an alternative understanding of the Qur'an that does not favor one group. And can provide a clear understanding of meaning, open as it is in accordance with the form of a typical sentence structure in the form of speech and the meaning contained in it.The method used is Linguistic Theory by collecting the configuration of kalam khabariyyah then analyzing its structure and meaning through the Syntact and semantic analysis approach in the Qur'an interpretation. This article concludes that the configuration of the stylistic structure of the verses with khabariyyah style in the Qur'an is expressed in two constructions, namely in the construction of the Jumlah ismiyyah and Jumlah fi'liyyah with various kind of its language style (uslub) there are : in the style of uslub al-Qashru, al-Taqdim wa al -Takhir, and al-Qasam. In terms of meaning, it shows that the Jumlah ismiyyah provides the permanent (Itsbat),eternal (Dawam) and continuous meaning (istimrar), while the Jumlah  fi'liyyah provides the occurrencemeaning (Huduts) that means the occurrence of an event at a certain time as well as the meaning of repetition (istimrar tajaddud)
Maqâṣid Al-Qur’ân In The Interpretation of M. Quraish Shihab About The Verse of Social Media Usage Johar Arifin; Ilyas Husti; Khairunnas Jamal; Afriadi Putra
Jurnal Ushuluddin Vol 28, No 1 (2020): January - June
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/jush.v28i1.7293

Abstract

This article aims to explain maqâṣid al-Qur’ân according to M. Quraish Shihab and its application in interpreting verses related to the use of social media. The problem that will be answered in this article covers two main issues, namely how the perspective of maqâṣid al-Qur’ân according to M. Quraish Shihab and how it is applied in interpreting the verses of the use of social media. The method used is the thematic method, namely discussing verses based on themes. Fr om this study the authors concluded that according to M. Quraish Shihab there are six elements of a large group of universal goals of the al-Qur’ân, namely strengthening the faith, humans as caliphs, unifying books, law enforcement, callers to the ummah of wasathan, and mastering world civilization. The quality of information lies in the strength of the monotheistic dimension which is the highest peak of the Qur’anic maqâṣid. M. Quraish Shihab offers six diction which can be done by recipients of information in interacting on social media. Thus, it aims to usher in the knowledge and understanding of what is conveyed in carrying out human mission as caliph, enlightenment through oral and written, law enforcement, unifying mankind and the universe to the ummah of wasathan, and mastery of world civilization
EKSISTENSI KAUM DIFABEL DALAM PERSPEKTIF AL-QUR’AN Khairunnas Jamal; Nasrul Fatah; Wilaela Wilaela
Jurnal Ushuluddin Vol 25, No 2 (2017): July - December
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/jush.v25i2.3916

Abstract

Keberadaan kaum penyandang cacat tidak dapat dinafikan dan merupakan bagian dari kehidupanmenusia. Berdasarkan teori ilmu sosial secara umum penyandang cacat dapat dikelompokkan menjaditiga, yaitu fisik, non fisik, dan ganda. Semua kelompok penyandang cacat ini bermuara kepadaketidakmampuan dan tidak berfungsinya organ-organ fisik (panca indra) maupun non fisik. Padatataran realita para penyandang cacat masih sering mendapatkan perlakuan diskriminasi dan stigmanegatif dari beberapa pihak. Tulisan ini berusaha untuk melihat bagaimana al-Qur’an berbicaramengenai penyandang cacat serta eksistensinya dalam tatanan hukum dan sosial. Terminologi yangdigunakan al-Qur’an untuk menunjukkan keberadaan penyandang cacat adalah adalah a’ma, akmah,bukm, dan shum. Terdapat 38 ayat yang tersebar dalam 26 surat dalam al Qur’an. Dari jumlahyang cukup banyak tersebut hanya ada lima ayat yang berbicara mengenai cacat fisik dan selebihnyaberbicara mengetani cacat non fisik. Dari tulisan ini dapat diketahui bahwa penyandang cacat menurutal-Qur’an orang yang memiliki kecacatan fisik dan teologis. Dari segi keberadaannya, mereka adalahsama dengan individu normal lainnya, baik dalam aspek hukum maupun sosial. Meskipun dalambeberapa hal dan kondisi memiliki kekhususan sebagai bentuk perlindungan.
Offiside Kesetaraan Gender (Kritik Terhadap Liberasi Kesetaraan Gender Perspektif Al-Qur'an) Afriadi Putra; Khairunnas Jamal; Nasrul Fatah
An-Nida' Vol 43, No 1 (2019): January - June
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyrakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/an-nida.v43i1.12313

Abstract

Kesetaraan gender menjadi kajian yang menarik terutama seiring dengan kehidupan modern. Pengarusutamaan kajian tentang gender yang digagas para pemerhatinya pada akhirnya bermuara pada kesetaraan tanpa batas (liberation of gender equality). Untuk membentengi hal itu perlu kiranya kajian yang berangkat dari sudut pandang Al-Qur’an sebagai pedoman utama dan menjadi pijakan kritis terhadap liberasi kesetaraan tersebut. Hasil dari penelitian ini menyimpulkan; Pertama, Al-Qur’an menegaskan bahwa perempuan ditempatkan pada posisi yang mulia, terhormat dan setara dengan laki-laki. Al-Qur’an sangat menentang keras adanya perlakuan buruk dan dikriminatif terhadap perempuan. Kedua, Al-Qur’an memandang bahwa kesetaraan perempuan dengan laki-laki terletak pada hal-hal yang berkaitan dengan hak-hak kemanusiaan dan ibadah. Namun pada fungsi-fungsi tertentu perempuan tidak dapat disamakan dengan laki-laki, seperti mengurus rumah tangga dan fungsi biologisnya. Dengan demikian kesetaraan yang diangkat oleh Al-Qur’an didasarkan pada aspek-aspek keadilan dan keseuaian dengan fitrah perempuan dan laki-laki.
PLANOLOGI MENURUT PERSPEKTIF AL-QUR’AN (Studi Terhadap Pola Dalam Pembangunan Kota Madinah) Ilyas Husti; Khairunnas Jamal; Zaitun Zaitun; Mochammad Nopendri S
Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan Vol 16, No 5: Al Qalam (September 2022)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (STIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/aq.v16i5.1234

Abstract

Tulisan ini memaparkan mengenai planologi menurut perspektif al-Qur’an dengan fokus pembahasan pada Pola yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW dalam pembangunan Kota Madinah.  Maka tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis mengenai program yang diberikan oleh Rasululullah SAW dalam merancang kota Madinah sebagai sumber peradaban. Metode yang ditempuh dalam penelitian ini adalah metode tafsir tematik kontekstual dengan teknik analisis data deskriptif. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa planologi yang diterapkan oleh Nabi Muhammad dalam mensukseskan kota Madinah sebagai pusat peradaban adalah dengan beberapa pola diantaranya: Pertama, membangun aqidah para sahabat. Kedua, merehabilitasi ukhuwah antar sesama. Ketiga, mendirikan infrastruktur. Keempat, membuat konstitusi sebagai pengikat keadaan politik kota. Kelima, adalah dengan meletakkan pola dasar dalam perekonomian masyarakat.
Efektivitas Aqidah sebagai Dasar Aksiomatik Pendidikan (Studi terhadap SD IT Imam Syafi’i Pekanbaru) Nelvawita Nelvawita; M. Daffa Hanif; Khairunnas Jamal
AL-FIKRA Vol 21, No 1 (2022): Al-Fikra : Jurnal Ilmiah Keislaman
Publisher : Program Pascasarjana Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/af.v21i1.16733

Abstract

Education is an urgency for everyone, including children who are still in the growth stage. A good education will greatly affect future developments, especially if it provides a basis for religion and belief in the form of aqidah from an early age. So this study measures the effectiveness of aqidah as the axiomatic basis of education at the Imam Syafi'i Integrated Islamic Elementary School Pekanbaru City. This study uses a quantitative approach by referring to field data sources with the object of research being elementary school students. Then the results obtained in this study that the effectiveness of aqidah as the axiomatic basis of education in the Imam Syafi'i Integrated Islamic Elementary School in a small group with the final percentage produced, namely 94.5%, is categorized as very good. Then the presentation result in the middle group was 88.22%. While the test conducted on the broad group is with a percentage of 97.78%. All percentage results are in the range of 81% - 100%. It is concluded that teaching understanding of aqidah as the axiomatic basis of education in Imam Syafi'i Integrated Islamic Elementary School is very effective
Kontekstualisasi Pemaknaan Zawj dan Ba‘l Dalam al-Qur’an: Analisis Terhadap Qs. al-Baqarah [2]: 232 dan Qs. al-Nisā’ [4]:128 Ali Akbar; Safira Malia Hayati; Muhammad Yasir; Khairunnas Jamal
Mutawatir : Jurnal Keilmuan Tafsir Hadith Vol. 12 No. 1 (2022): JUNI
Publisher : Jurusan Tafsir Hadis Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Sunan Ampel Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15642/mutawatir.2022.12.1.157-174

Abstract

Abstract: This article aims to discuss the meaning of zawj and ba‘l in the Qur’an, as both terminologies, however, perceived to denote similar sense of meaning, namely husband, though the two words have different context of narratives. The verses addressed in this study are Qs. al-Baqarāh [2]: 232 and Qs. al-Nisā’ [4]: 128. By using contextual approach, namely ma‘nā-cum-maghzā, as framework of study, this article attempts to unveil the meaning of related concept above, mainly on its historical meaning, historical phenomenal significance, and dynamic phenomenal significance. Based on these three methods of analysis, this article argues that the significance (maghzā) contained in this verse are: first, the words of zawj and ba‘l are used in different contexts of ‘husband’. Second, the Qur’an views that women have the right to ‘choose and make decisions’ for their own life particularly related to their future marriage. Third, the Qur’an views men and women equally in household relations.
THE KINDNESS MESSAGES IN SURAH AL-BAQARAH VERSE 261 (STUDY OF AMTSAL AL-QUR'AN) Dina Istiqomah; Mochammad Novendri S; Khairunnas Jamal
Salwatuna : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 1 (2023): Salwatuna 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Togo Ambarsari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Amtsal is one part of the miracles of the Qur'an because the literary values ​​contained in the form of the amtsal cannot be matched by anyone. Amtsal is used to display and explain the meaning of abstract verses of the Qur'an so that it can make it easier for humans to understand, contemplate and apply the good messages contained therein. The purpose of this study is to obtain data or information about the good messages in Surah Al-Baqarah Verse 261 so that lessons can be learned and can be applied in everyday life. This study used a qualitative method with a library research approach.The primary data source used by the author consists of the Qur'an and translation, books of interpretation such as the book of interpretation Al-Azhar, Al-Munir, Al-Maraghi, and the book of interpretation Al-Misbah. Secondary data sources consist of books, scientific works, documents, journals, and articles related to the issues discussed. The data collection technique is by interpreting the verses of the Qur'an using the maudhu'i method. The results of this study are in Surah Al-Baqarah verse 261 Allah gives a parable (amtsal) regarding the multiplication of rewards for those who spend in His way. Allah multiplied his wealth from ten times to 700 times. In this case the form of the amtsal in the verse is used as a method to arouse the enthusiasm for spending in religious life.
ANALISIS NILAI-NILAI PSIKOLOGIS HUKUM ISLAM DALAM SEDEKAH Irsan; Khairunnas Jamal; Muhammad Nurul Fahmi
Al-Majaalis : Jurnal Dirasat Islamiyah Vol 10 No 2 (2023): AL-MAJAALIS : JURNAL DIRASAT ISLAMIYAH
Publisher : Sekolah Tinggi Dirasat Islamiyah Imam Syafi'i Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37397/amj.v10i2.302

Abstract

This study analyzes psychological values of alms in shari'a. This research is a library research, and the data analysis technique in this research is content analysis. This study concludes that the psychological values of Islamic Law are the psychological values, thoughts and behaviors contained in each Shari'a in Islam, whether the Shari'a is in the form of words or deeds. This research also concludes that the psychological values contained in the Shari'a regarding wills are the motivation to always be think good of Allah, the motivation to always be enthusiastic at work, the motivation to always be empathetic to others, the motivation to always be a person with a big heart, the motivation to always be pious individual.
Makna Kata Uff dalam al-Qur’an dan Pengaruhnya terhadap Kesehatan Mental Yesa Adila; Khairunnas Jamal
At-Tajdid : Journal of Islamic Studies Vol 1, No 1 (2021): Oktober 2021
Publisher : At-Tajdid : Journal of Islamic Studies

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/at-tajdid.v1i1.15145

Abstract

Artikel ini membahas mengenai makna uff dalam Al-Qur’an dan pengaruhnya terhadap kesehatan mental. Dalam berhubungan atau berinteraksi dengan orang lain harus menjaga tutur kata yang baik agar tidak menyinggung perasaan seseorang yang dapat mengakibatkan hatinya sakit. Salah satunya dengan cara menjaga perkataan yang baik dan tidak berkata kasar yang disebut dengan istilah uff. Kata uff ini dilarang digunakan oleh seorang anak terhadap kedua orang tuanya. Walaupun kata uff dilarang diucapkan seorang anak akan tetapi kata uff ini juga digunakan oleh Nabi Ibrahim A.s kepada kaumnya. Orang yang sehat mentalnya adalah orang yang dalam rohani atau dalam hatinya selalu merasa senang, aman dan tentram. Sedangkan orang yang tidak merasa tenang, aman serta tentram dalam hatinya adalah orang yang sakit rohaninya atau mentalnya. Adapun rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana makna kata uff menurut para mufassir, serta memaparkan bagaimana pengaruhnya kata uff terhadap kesehatan mental. Penelitian ini bersifat penelitian kepustakaan (library research) dengan metode tematik. Adapun makna kata uff yang ditafsirkan oleh Imam Asy-Syaukani, Ahmad Mustafa Al-Maragi, Buya Hamka dan Wahbah Az-Zuhaili yaitu para mufassir hampir sama dalam memaknai uff dalam ketiga surah ini dengan kata-kata yang buruk, busuk, ataupun tercela. Kata uff dalam surah al-Isra’ ayat 23 dan al-Ahqaf ayat 17 berpengaruh kesehatan mentalnya terhadap orang yang mengucapkan dan mendengarkan, sedangkan kata uff dalam surah al-Anbiya’ ayat 67 tidak berpengaruh kesehatan mentalnya bagi orang yang melontarkan dan mendengarkan.