Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

MEMBANGUN JARINGAN INTERNET DENGAN HOTSPOT (WIFI) DI SMK UNGGUL SAKTI JAMBI Syah, Tamrin
JURNAL AKADEMIKA Vol 1 No 1 (2008): Jurnal Akademika
Publisher : Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat - STMIK Nurdin Hamzah Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Internet merupakan fasilitas yang sangat berkembang dan sangat diperlukan saat ini, khususnya pada dunia pendidikan internet sudah menjadi bagian penting dalam pengembangan dan peningkatan kualitas pendidikan. Dengan fasilitas yang dimiliki internet semua orang dapat mengakses informasi pendidikan dimanapun dan kapanpun. Salah satu fasilitas internet yang sekarang berkembang yaitu diciptakannya Hotspot. Istilah Hotspot terdiri dari dua kata, hot yang berarti panas dan spot yang berarti titik atau lokasi. Hotspot juga dikenal dengan nama Wi-Fi ( Wireless Fidelity ), yang secara sederhana dapat di artikan sebagain tempat pada area tertentudi tempat-tempat umum pada umumnya yang memiliki titik panas, dimana pemakai dapat mengakses internet disaat sedang santai menikmatin makan atau saat santai lainnya dan bahkan saat sibuk mencari informasi di dunia maya.Dengan fasilitas dari Hotspot inilah penulis berusaha untuk membangun dan mengembangkan jaringan internet dengan memanfaatkan Hotspot di SMK Unggul Sakti Jambi.
Sistem Informasi BPHTB (Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan) Kab. Muaro Jambi Syah, Tamrin
Indonesian Journal of Computer Science Vol 6 No 2 (2017): October 2017 Issue
Publisher : Indonesian Journal of Computer Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

BPHTB atau bea perolehan hak atas tanah dan bangunan adalah pajak yang dikenakan atas perolehan perolehan hak atas tanah dan bangunan. Perolehan hak atas tanah dan bangunan adalah perbuatan atau peristiwa hukum yang mengakibatkan diperolehnya atau dimilikinya hak atas tanah dan bangunan oleh orang perseorangan pribadi atau badan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses yang terjadi pada BPHTB Kab. Muaro Jambi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif kuantitatif dengan teknik perolehan data yaitu survei, wawancara, dokumentasi serta studi literatur. Hasil penelitian yang didapat di analisis kemudian dijadikan acuan dalam perancangan dan pembangunan aplikasi BPHTB Kab. Muaro Jambi berbasis web. Kontribusi yang dihasilkan dari program yang dibangun diharapkan dapat menciptakan administrasi BPHTB Kab. Muaro Jambi yang reguler dan kompatibel sehingga dapat meningkatkan pendapatan daerah.  
SISTEM INFORMASI BPHTB (BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN) KAB. MUARO JAMBI Syah, Tamrin
FORTECH (Journal of Information Technology) Vol 1 No 2 (2017): Fortech (Journal Of Information Technology)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat - STMIK Nurdin Hamzah Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3604.033 KB)

Abstract

BPHTB or duty on the acquisition of land and building rights are taxes imposed on the acquisition of land and building rights. Acquisition of rights to land and buildings is a legal act or event resulting in the acquisition or possession of rights to land and buildings by private individuals or entities. The purpose of this research is to know the process that occurred at BPHTB Kab. Muaro Jambi. The method used in this research is quantitative descriptive method with data acquisition technique that is survey, interview, documentation and literature study. The results obtained in the analysis then used as a reference in the design and construction BPHTB application Kab. Muaro Jambi web-based. Contribution generated from the built program is expected to create administration BPHTB Kab. Muaro Jambi is regular and compatible so it can increase local revenue
E-COMMERCE KERAJINAN TANGAN DESA BULUH KASAB Syah, Tamrin; Purnama, Fery; Hendra, Dipu Musa
FORTECH (Journal of Information Technology) Vol 3 No 2 (2019): Fortech (Journal Of Information Technology)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat - STMIK Nurdin Hamzah Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.368 KB)

Abstract

Buluh Kasab Village is one of the villages in Sungai Rengas Village, Kec. Maro Sebo Ulu, Kab. Batang Hari, Jambi. This village produces handicrafts in the form of caping hats, screwpine leaves mats, beaded bags, etc. Made by Youth Organization members, Buluh Kasab Village. In this case Buluh Kasab Village is used as a research location because so far the sales system, data collection, and sales reports are still using the old system by using the agenda book as a tool to collect goods and produce sales reports, a relatively narrow on market share. making the process of selling craft products less smooth. The purpose of this study is to build an E-Commerce system to facilitate  Youth Organization to process goods data, expand market share to produce reports on sales of handicraft products. Input in this system is in the form of customer data, item data, shipping data, transaction data and item category data. In this system there is a process of entering data, processing transaction data, making reports on stock data, reports on sales results. Output of the E-Commerce system are sales reports, transaction data reports and stock data data reports. E-Commerce system is expected to be able to help  Youth Organization in Buluh Kasab Village in improving the sales process and data collection in a more detailed and detailed way and can expand market share.