Edutech
Vol 16, No 1 (2017): JEJARING PENDIDIKAN

MULTIMEDIA BERBASIS PBL (PROBLEM BASED LEARNING) PADA PEMBELAJARAN PLH UNTUK MEMBANGUN KESADARAN SISWA

Rachman, Indriyani (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2017

Abstract

Abstract. Environmental education ( PLH) is a learning material that must be studied by all students of various levels of school, particulary for those at the elemen-tary school students. Cutrrently, in some cities in Indonesia, the PLH is a field of incor-porated study in the local content curriculum, while in some cities the PLH is an inte-grated material with other subjects. In delivering the message, the PLH has to be pro-vided in an interesting format. This is a big challenge for those who teach of PLH. This Paper is using the PBL learning method, where students are presented with various problems, discussion, and find solution. This research examines PBL learning method with learning form using several media. This learning test was conducted in 2 big cit-ies: Balikpapan and Bandung. Trial of multimedia usage on learning PLH, teacher give one problem, then student invited to know directly about the problem, then discus-sion and conclusion. At the end of learning activities, students were given a question-naire and interview. The final result shows that the students can understand the materi-al conveyed with maximum on learning PLH.Abstrak. pendidikan lingkungan hidup merupakan materi pembelajaran yang wajib di pelajari oleh seluruh siswa berbagai tingkatan sekolah. Terutama untuk siswa sekolah dasar. Pada saat ini, di beberapa kota diIndonesia, mata pelajaran PLH merupa-kan bidang studi yang tergabung pada kurikulum muatan local, tapi dibeberapa kota PLH bukan merupakan mata pelajaran, tetapi merupakan materi yang terintegrasi dengan mata pelajaran lainnya. Yang menjadi masalah saat ini adalah bagaimana pengajar dapat mengemas pembelajaran pendidikan lingkungan hidup menjadi hal yang menarik dan dapat menyampaikan pesan kepada para siswa. Bila hanya mengandalkan pembelajaran dengan metoda tradisional, dimana siswa mendengarkan guru men-erangkan, Tanya jawab dan test, menjadi sebuah pelajaran yang tidak menarik. Tetapi dengan metoda pembelajaran PBL, yang dimana siswa disuguhkan sebuah masalah, kemudian memikirkan masalah tersebut dan mencari solusinya maka kegiatan pembela-jaran PLH akan menjadi sangat menarik. Penelitian ini meneliti methode pembelajaran PBL dengan bentuk pembelajaran menggunakan beberapa media. Ujicoba pembelaja-ran ini dilakukan di 2 kota besar, yaitu Kota Balikpapan dan Kota Bandung. Ujicoba penggunaan multimedia pada pembelajaran PLH, guru memberikan satu masalah, kemudian siswa-siswa diajak mengenal secara langsung tentang masalah tersebut, lalu diskusi dan mengambil kesimpulan. Akhir pembelajaran, siswa diberikan angket dan

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

edutech

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Edutech adalah jurnal majalah ilmiah di Program Studi Teknologi Pendidikan Universitas Pendidikan Indonesia yang terbit sebanyak tiga kali dalam setahun pada bulan Februari, Juni, dan Oktober. Semua artikel yang dikirim melalui proses peer review double blind dan ulasan editor sebelum di ...