Jurnal Pembelajaran dan Biologi Nukleus
Vol 4, No 2 (2018): Jurnal Pembelajaran Dan Biologi Nukleus Agustus 2018

PENGARUH STRATEGI, INQUIRING MINDS WHAT TO KNOW TERHADAPHASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK EKOSISTEMDI KELAS X SMA NEGERI 2 TORGAMBATAHUN PEMBELAJARAN2017/2018

Siti Suharni Simamora (STKIP Labuhan Batu)



Article Info

Publish Date
03 Aug 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdapat pengaruh terhadap hasil belajar dengan menggunakan Strategi Inquiring Minds What to Know di kelas X SMA Negeri 2 Torgamba Tahun Pembelajaran 2017/2018. Jenis metode penelitian yang digunakan adalah Quasi Eksperimental. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 2 Torgamba yang jumlahnya 106 siswa. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan teknik cluster sample terdiri dari kelas X-2 sebagai kelas kontrol dan X-3 sebagai kelas eksperimen. Terdapat peningkatan yang signifikan teradap hasil belajar siswa sebelum dan sesudah menggunakan strategi inquiring minds what to know. Sebelummenggunakanstrategi inquiring minds what to know memiliki nilai rata-rata 38,78 kategori

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

nukleus

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education Environmental Science Immunology & microbiology Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Pendidikan Biologi merupakan jurnal elektronik yang merupakan wadah penerbitan artikel penelitian original yang terkait dengan penelitian pendidikan biologi. Jurnal ini dikelola oleh Program Studi Pendidikan Biologidibawah naungan LPPM Universitas Labuhanbatu. Jurnal ini diterbitkan dua kali ...