AMBARWATI, ARINI
Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmiah Mahasiswa FIB

AIZUCHI OLEH DANSEI DAN JOSEI DALAM ANIME HYOUKA EPISODE 1-5 KARYA YASUHIRO TAKEMOTO AMBARWATI, ARINI
Jurnal Ilmiah Mahasiswa FIB Vol 5, No 8 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.746 KB)

Abstract

Kata Kunci: Aizuchi, Hyouka.Manusia adalah makhluk yang tidak bisa hidup tanpa orang lain. Ketika manusia melakukan interaksi mereka menggunakan bahasa. Kebudayaan dalam berkomunikasi adalah suatu kebiasaan yang terjadi dalam masyarakat. Salah satu keunikan yang dimiliki Jepang ialah ketika mereka sedang berbicara maka mitra tutur akan merespon atau mengirimi umpan balik, Hal ini yang disebut dengan aizuchi. Pemakaian aizuchi dalam masyarakat Jepang biasanya juga terdapat kekhasannya tersendiri misalnya dari segi gender mitra tutur yang melontarkan aizuchi. Oleh karena itu penggunaan aizuchi pada penelitian ini dikaitkan berdasarkan bagaimana penutur pria dan penutur wanita melontarkan aizuchi.Penelitian ini menggunakan teori dari Mayumi Kubota dan Horiguchi Sumiko sebagai acuan dan merupakan penelitian jenis deskriptif. Hasil dari penelitian ini adalah ditemukan jumlah fungsi aizuchi  48 Tanda Mendengar, 63 Tanda  Memahami, 26  Tanda Sependapat, 9 Tanda Menyangkal, 10 Tanda Ungkapan Perasaan, 17 Tanda Penyambung Jeda, 30 Tanda untuk menambahkan, mengoreksi dan meminta informasi. Sedangkan pada bentuk aizuchi ditemukan 166 Bentuk Ungkapan, 21 Bentuk Penggulangan, 3  Bentuk Parafrase, 6  Bentuk Lain. Dalam pemakaian jenis gender penuturnya yang paling banyak ialah 107 penutur pria  sedangkan  84 penutur wanita.Dengan demikian penulis menyarankan pada penelitian selanjutnya meneliti penggunaan aizuchi dari media sosial seperti,  twitter, facebook, line dan lain-lain.