Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL ABDIMAS TRIDHARMA MANAJEMEN

OPTIMALISASI PERAN MAJELIS TAKLIM DALAM PENDIDIKAN DAN PEMBANGUNAN Nurismalatri, Nurismalatri; Pratama, Yuga; Rahmadania, Siti Aisyah Nurrizki; Prasetyo, Djoko; Aesah, Siti
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol. 1 No. 3 (2020): ABDIMAS Agustus 2020
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/ABMAS.v1i3.p121-128.y2020

Abstract

Tujuan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat yang berjudul “ OptimalisasiPeran Majelis Taklim Dalam pendidikan Dan Pembangunan” merupakan bentukpelaksanaan kewajiban Tri Dharma Perguruan Tinggi. Tempat Kegiatan dilakukan padamasyarakat yang aktif dalam Majelis Taklim Fathul Khair yang beralamat di PamulangLestari Residence, Pamulang Barat, Pamulang, Tangerang Selatan, Banten pada tanggal15 hingga 17 April 2020.Kegiatan Pengabdian kepada masyarakat ini dalam rangka memberikaninformasi mengenai pendidikan yang tepat di lingkungan rumah dan lingkunganmasyarakat serta bagaimana hubungan yang baik antara masyarakat dan sekolah.Hal ini guna menumbuhkan dan mengembangkan potensi anak agar tumbuh danberkembang sesuai dengan nilai-nilai yang ada di dalam masyarakat dankebudayaan bangsa.Metode yang digunakan pada kegaiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalahceramah dan diskusi. Ceramah yaitu penyampaian materi secara lisan dengan efektif,efisien dan menyenangkan melalui bantuan media pembelajaran buku dan video.Sedangkan metode diskusi digunakan agar peserta fokus dan aktif dengan sharingpengalaman belajar di rumah masing masing dan fenomena fenomena pendidikan duniasehingga menemukan pemecahan masalah pendidikan yang dihadapi.Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat yang diperoleh adalah orang tua bersediaberperan penuh dalam pendidikan baik pendidikan kepribadian, pendidikankeagamaan dan pendidikan umum dan menjalin hubungan yang baik sertaberperan aktif dengan pihak sekolah dan lembaga masyarakat lainnya dalammengembangkan pendidikan yang membangun akhlak mulia.Kata Kunci : Pengabdian, masyarakat, pendidikan, pembangunan