Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)

AN ANALYSIS OF DIFFERENCES IN THE PERFORMANCE OF REGIONAL GOVERNMENTS BASED ON ENTREPRENEURIAL AND NON-ENTREPRENEURIAL BACKGROUNDS Dewi, Nunik Lestari; Sinuraya, Candra; Lingga, Ita Salsalina; Meiliana, Yohana

Publisher :

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1706

Abstract

Kinerja pemerintah selalu menjadi sorotan masyarakat. Siapapun dan apapun latar belakangpemimpinnya, masyarakat selalu menuntut pemerintah untuk memiliki kinerja yang baik,transparan dan akuntabel. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menggambarkan kinerjapemerintah daerah serta untuk mengetahui perbedaan kinerja pemerintah daerah yangdipimpin kepala daerah berlatar belakang entrepreneur dan non entrepreneur dilihat dariberbagai indikator pertumbahan ekonomi (seperti Pendapatan Asli Daerah dan ProdukDomestik Regional Bruto) dan indikator sosial (seperti tingkat kemiskinan, tingkatpengangguran, dan Indeks Pembangunan Manusia). Penelitian dilakukan denganmenggunakan sampel terbatas yaitu pada kepala daerah yang ada di Pulau Jawa yangmengikuti Pilkada serentak putaran pertama dan kedua yaitu tahun 2015 dan 2017,dikarenakan banyak diikuti calon pemimpin berlatar belakang pengusaha. Data yangdigunakan yaitu data rata-rata pertumbuhan ekonomi dan sosial seperti rata-rata PAD,PDRB, tingkat kemiskinan, pengangguran dan IPM. Metode pemilihan sampel yangdigunakan dalam penelitian ini yaitu purposive sampling dengan kriteria judgement. Teknikpengambilan data menggunakan teknik pengumpulan data arsip. Metode analisis datadalam penelitian ini menggunakan uji deskriptif dan uji beda. Hasil penelitian menunjukkanbahwa terdapat 23 kepala daerah terpilih yang berlatar belakang entrepreneur dan 36kepala daerah terpilih yang berlatar belakang non entrepreneur. Hampir semua daerahmengalami kenaikan dan penurunan PAD ditahun yang sama, untuk PDRB semua daerahmengalami peningkatan setiap tahun, untuk tingkat kemiskinan hampir semua daerahmengalami penurunan jumlah penduduk miskin, untuk tingkat pengangguran lebih fluktuatifada daerah mengalami kenaikan dan ada yang mengalami penurunan presentasepengangguran tidak bergantung kepada latar belakang kepala daerah, dan untuk indekspembangunan manusia di daerah pulau jawa setiap tahun selalu meningkat. Hasil penelitianjuga menunjukkan tidak terdapat perbedaan kinerja kepala daerah berlatar belakangentrepreneur dan non entrepreneur dilihat dari capaian PAD, PDRB, tingkat kemiskinan,tingkat pengangguran, dan IPM.