Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK

Peran MNC Group Sebagai Konglomerasi Media Dalam Pilpres 2024 Andani, Shabrina; Fhida Nabila Sholihah; Ilham Ghiffari; Fikri Lil Hawadits; Pia Khoirotun Nisa
JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK Vol. 1 No. 3 (2024): Juni
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jmia.v1i3.1394

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami peran MNC Group dalam membentuk opini publik dalam pilpres 2024 dan memahami faktor-faktor yang memengaruhi peran MNC Group. Metode yang digunakan oleh peneliti ialah metode penelitian kualitatif yang bersifat studi pustaka (library research). Hasil penelitian menunjukkan bahwa MNC Group sebagai media memiliki peran yang cukup besar dalam media massa yahg akan berdampak pada masyarakat, terlebih lagi di saat pemilihan presiden. Salah satu perannya sebagai yaitu pemberitaan politik dan media penyelenggara debat capres. Lalu adapun faktor-faktor yang memengaruhi peran MNC Group diantaranya seperti kepemilikan media yang luas, adanya hubungan politik dengan kandidat atau partai politik tertentu, dan adanya kebijakan editorial.