Dede Solihin
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : KREATIF : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang

PENGARUH CURRENT RATIO DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) PADA PT KALBE FARMA, Tbk Dede Solihin
KREATIF : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang Vol 7, No 1 (2019): KREATIF
Publisher : Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jk.v7i1.y2019.p115-122

Abstract

Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Current Ratio (CR) dan Debt to Equity Ratio terhadap Return on Asset (ROA) secara parsial dan secara simultan pada PT Kalbe Farma Tbk.Peneliti menggunakan metode Deskriptif kuantitatif, laporan keuangan yang diteliti pada periode 2008-2017 sedangkan regresi linier berganda digunakan untuk membuktikan pengaruh antar variabel.Hasil pengujian menunjukkan bahwa (1) Current ratio terhadap return on asset tidak berpengaruh siginifikan secara parsial. (2) Debt to equity ratio terhadap return on asset berpengaruh siginifikan secara parsial. (3) Current ratio dan debt to equity ratio terhadap return on asset berpengaruh siginifikan secara simultan. Kata Kunci: Current Ratio, Debt to Equity Ratio, dan Return on Asset