Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat (Bahana of Journal Public Health)

PENGARUH PENYULUHAN TABLET FE DENGAN MENGGUNAKAN LEAFLET TERHADAP PENGETAHUAN REMAJA PUTRI DI SMP N 20 KOTA JAMBI TAHUN 2017 Tia Maryati; Sri Yun Utama; Diniyati Diniyati
Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat (Bahana of Journal Public Health) Vol 2 No 1 (2018): Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat (Bahana of Journal Public Health)
Publisher : Poltekkes Kemenkes Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (475.484 KB)

Abstract

Abstrak Latar Belakang: Angka kejadian di Indonesia sebesar 26,2% yang terdiri dari 50,9% laki-laki dan 49,1% perempuan(Kemenkes RI, 2013). Menurut Riskesdas tahun 2013, prevalensi anemia di Indonesia yaitu 21,7% dengan penderitaanemia berumur 5-15 tahun sebesar 26,4% dan 18,4% penderita anemia berumur 15-24 tahun. Data Survei KesehatanRumah Tangga (SKRT) tahun 2012 menyatakan bahwa prevalensi anemia pada balita sebesar 40,5%, ibu hamil sebesar50,5%, ibu nifas sebesar 45,1%, remaja putri usia 10-18 tahun sebesar 57,1% dan usia 19-45 tahun sebesar 39,5%. Wanitamempunyai risiko terkena anemia paling tinggi terutama pada remaja putri (Kemenkes RI, 2013).Metode: Desain pre eksperimental dengan rancangan One Group Pretest Posttest bertujuan untuk mengetahui pengaruhpenyuluhan tablet Fe dengan menggunakan leaflet terhadap pengetahuan remaja putri di SMP N 2A Kota Jambi tahun2017.Populasi yang diambil siswi kelas VIII dan IX SMP N 20 Kota Jambi sebanyak149 siswi. Pengambilan sampel dalampenelitian ini adalah total sampling. Penelitian dilaksanakan dari bulan Februari s.d. Agustus tahun 2017. Data diperolehdari pengisian kuesioner. Penelitian ini menggunakan analisis univariat dan bivariat. Uji statistik yangdigunakan adalahuji T berpasangan (t-poired test) dengan menggunakan derajat kepercayaan 95%Hasil: Responden yang mempunyai pengetahuan yang kurang baik tentang tablet Fe sebelum dilakukan penyuluhansebanyak 146 responden (97,9%) dan sebagian kecil mempunyai pengetahuan baik tentang tablet Fe sebanyak 3 responden(2,1%). Sedangkan pada saat post test responden mempunyai pengetahuan baik tentang tablet Fe sesudah dilakukanpenyuluhan sebanyak 147 responden (98,7%) dan sebagit kecil remaja putri mempunyai pengetahuan kurang baik sebanyak2 responden (1,3%). Hasil analisa data didapatkan ada pengaruh yang bermakna antara pengetahuan pre test denganpengetahuan past test (p value =0,000).Kesimpulan: Ditemukan pengaruh signifikan penyuluhan pemberian tablet Fe menggunakan leaflet pada remaja putri diSMP N 2A Kota Jambi tahun 2017. Diharapkan penelitian ini dapat dijadikan bahan masukan dan tambahaninformasidalam mengupayakan peningkatan pengetahuan remaja tentang kesehatan, khususnya pengetahuan tentang tablet Fe. Abstrack Background: The incidence rate in Indonesia is 26,2% which consists of 50.9% men and 49.1% women (Ministry of HealthRI, 2013). According to Riskesdas in 2013, the prevalence of anemia in Indonesia was 21.7% with anemia sufferers aged5-15 years at 26.4% and 18.4% of anemia sufferers aged 15-24 years. Data from the Household Health Survey (SKRT) in2012 stated that anemia prevalence in infants was 40.5%, pregnant women were 50.5%, postpartum mothers were 45.1%,girls aged 10-18 years were 57.1% and aged 19-45 years were 39.5 %. Women have the highest risk of anemia, especiallyin young women (Ministry of Health RI, 2013).Methods: This pre-experimental study with Pretest-Post test One Group design aims to determine the effect of Fe tabletcounseling by using leaflets on teenage knowledge in junior high school 2A Jambi City in 2017. The population taken bystudents of class VIII and IX of SMP N 20 in Jambi City was 149 students. Sampling in this study is total sampling. Researchcarried out from February August 2017. Data obtained from filling out the questionnaire. This study uses univariate andbivariate analysis. The statistical test used is paired T test (t-poired test) using 95% confidence level so that if the value ofp <0,05 means statistically significant (significant) and if the p value> 0.05 means that it is not statistically significant.Results: The results showed that respondents who had poor knowledge about Fe tablets before counseling were 146respondents (97.9%) and a small percentage had good knowledge about Fe tablets as many as 3 respondents (2.1%).Whereas the post test showed that respondents with good knowledge about Fe tablets after counseling as many as 147respondents (98.7%) and a small percentage of young women had less knowledge as much as 2 respondents (1.3%). Theresults of data analysis showed that there was a significant effect between pre-test knowledge and post test knowledge (pvalue = 0,000).Conclusion: Significant effect of the Fe tablet counseling by using leaflets on teenage of SMP N 20 in Jambi City werefound. It is hoped that this research can be used as input and additional information in seeking to increase adolescentknowledge about health, especially knowledge about Fe tablets.