Arif Khoirul Anam
Departemen Statistika Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Sains dan Seni ITS

Klasterisasi Mutu Pendidikan SMA di Indonesia dan Analisis Pola Hubungan Antar Standar Nasional Pendidikan pada Masing-Masing Klaster Menggunakan SEM-PLS Arif Khoirul Anam; Agnes Tuti Rumiati; Vita Ratnasari
Jurnal Sains dan Seni ITS Vol 9, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12962/j23373520.v9i2.58212

Abstract

Mutu pendidikan yang baik akan mampu meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang ada. Pada penelitian ini akan dilakukan pengelompokan mutu pendidikan jenjang SMA di Indonesia menggunakan metode Fuzzy C-Means dan dilanjutkan dengan analisis pola hubungan antar standar nasional pendidikan menggunakan metode Strustural Equation Modelling – Partial Least Square. Hasil klaster terbaik membagi mutu pendidikan menjadi empat kelompok. Sebagian besar Sekolah Menengah Atas di Indonesia sudah tergolong cukup baik dan perbandingan status sekolah negeri dan swasta pada masing-masing klaster tidak begitu signifikan. Mutu pendidikan di Indonesia terbilang belum merata karena masih ada beberapa provinsi yang memiliki proporsi sekolah cukup banyak pada klaster terendah. Pada analisis SEM terdapat beberapa pola hubungan yang tidak signifikan pada masing-masing klaster. Adanya pola hubungan yang tidak signifikan bukan berarti tidak bagus, namun kemungkinan tanpa adanya pengaruh dari variabel lain, variabel tersebut sudah baik.