Ashari Ashari
Teknik Informatika, STMIK AKBA, Makassar

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Inspiration

Penerapan Model Individual Dalam Pembelajaran Mikrokontroller Menggunakan Andorid Rohayati Arifin; Ashari Ashari
Inspiration: Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi Vol 5, No 1 (2015): Jurnal Inspiration Volume 5 Issue 1
Publisher : STMIK AKBA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35585/inspir.v5i1.54

Abstract

Penerapan model individual dalam pembelajaran mikrokontroller menggunakan android digunakan untuk memahami sejauh mana proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik dan menyenangkan sehingga pemahaman mahasiswa terhadap materi perkuliahan dapat ditingkatkan. Model laboratorium atau model individual adalah model pembelajaran berbasis multimedia yang paling ideal di mana setiap mahasiswa dapat menggunakan perangkat komputer untuk mengakses materi ajar. Model ini semaik berkembang dengan pemanfaatan smarphone atau mobile device. Salah satu mobile device yang paling banyak digunakan adalah android yang memiliki kemampuan dan support dalam pengembangan pembelajaran mikrokontroller. Penerapan model individual dalam penelitian ini menggunakan android versi 4.1 (Jelly Bean) dan versi 4.4 Kitkat dan hasilnya dapat membantu mahasiswa mengikuti proses pembelajaran mikrokontroller dengan baik dan lebih familiar.