LIAN G. OTAYA
State Islamic Institute (IAIN) Sultan Amai Gorontalo

Published : 8 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Health and Sport

PENGETAHUAN, SIKAP DAN TINDAKAN MASYARAKAT TERHADAP PENGGUNAAN JAMBAN KELUARGA OTAYA, LIAN G.
Jurnal Health and Sport Vol 5, No 2, 2012
Publisher : JURNAL HEALTH AND SPORT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (227.374 KB)

Abstract

Penggunaan jamban merupakan salah satu masalah kesehatan yang penting di daerah pedesaan seperti di Desa Ilomangga Kecamatan Tabongo Kabupaten Gorontalo. Sehubungan dengan permasalahan tersebut, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan, sikap, dan tindakan masyarakat terhadap penggunaan jamban keluarga di Desa Ilomangga Kecamatan Tabongo Kabupaten Gorontalo. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Untuk pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner, observasi dan dokumentasi, dengan analisa data menggunakan teknik deskriptif persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan jamban keluarga di Desa Ilomangga Kecamatan Tabongo berada pada kategori cukup baik dengan persentase 74% Simpulannya adalah semakin tinggi tingkat pendidikan dan pengetahuan tentang jamban bersih dan sehat semakin baik sikap dan tindakan masyarakat terhadap penggunaan jamban untuk buang air besar.