Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Mitrawarga

Pembinaan Kelompok Bina Keluarga Balita (BKB) di Desa Sumberagung Kecamatan Batanghari Kabupaten Lampung Timur Kholifatul Munawaroh; Fitri Wahyuni; Pindo Riski Saputra
Jurnal Mitrawarga Vol. 1 No. 2 (2022): Jurnal Mitrawarga
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (502.927 KB) | DOI: 10.23960/jmw.v1i2.8

Abstract

Skills to educate, nurture, and monitor children's growth and development are important for every parent to have to meet the needs of children, namely the needs of hone, love and nurture so that children can grow and develop optimally. Bina Keluarga Balita (BKB) is a government program that aims to improve the knowledge and skills of parents and other family members in fostering the growth and development of toddlers through physical, motor intelligence, emotional and socioeconomic stimuli as well as possible through the interaction of parents and toddlers in order to achieve optimal growth and development. The realization of the involvement of community members in encouraging BKB cadres to consistently carry out coaching every month in Sumberagung Village, in Batang Hari District, in East Lampung Regency. The target of this service location is BKB Cadres and the community, in Sumberagung Village. Activities will be carried out in the form of training through film screenings, lectures and diccusion activities. The success of this activity is evaluated through pre- and post-test activities. Quantitatively, the average value of participants before the activity was 50 and increased to 73.25 after the training activity was carried out. The average increase was 23.25 points. Both the highest pre-test and post-test scores are 90 and the lowest score is 50.
Sosialisasi Perlindungan Perempuan dan Anak Di Desa Adirejo Kecamatan Pekalongan Lampung Timur Intan Destrilia; Sudarman Mersa; Mirnawati Mirnawati; Pindo Riski Saputra
Jurnal Mitrawarga Vol. 1 No. 2 (2022): Jurnal Mitrawarga
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (319.33 KB) | DOI: 10.23960/jmw.v1i2.18

Abstract

Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) adalah upaya penanganan untuk melindungi dan memenuhi hak perempuan dan anak dari segala bentuk tindak kekerasan, diskriminasi, perlindungan khusus, dan masalah lainnya, oleh karena itu pada masa saat ini penting sekali perlindungan perempuan maupun anak hal ini dikarena untuk menghidari dampak psikis perempuan maupun anak untuk keberlangsungan hidup selanjutnya. Tindakan kekerasan terhadap perempuan mencakup segala bentuk tindak kekerasan yang berbasis gender baik tindakan fisik, seksual maupun emosional yang membuat perempuan menderita termasuk di dalamnya segala bentuk ancaman, dan intimidas. Tujuan dalam pengabdian ini untuk meningkatkan pengetahuan dalam pemahaman tentang pentingnya perlindungan perempuan dan anak. Sasaran lokasi pengabdian ini Desa Adirejo Kecamatan Pekalongan Lampung Timur. Kegiatan akan dilakukan dalam bentuk sosialisasi. Keberhasilan kegiatan ini di evaluasi dengan melihat perkembangan masyarakat dan aparatur desa Adirejo saat dilakukan sosialisasi apakah ada perkembangan yang cukup signifikan dengan materi yang di sampaikan atau belum. Secara kualitatif dapat dilihat dari hasil sosialisasi menunjukan masyarakat adanya peningkatan pengetahuan hal tersebut dilihat dari hasil proses tanya jawab dari pemateri kemasyarakat.