Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal Peqguruang: Conference Series

SISTEM INFORMASI DATA WARGA BELAJAR DAN TENDIK PKBM SINAR HARAPAN BANGSA BERBASIS WEB Asrina Asrina; Muhammad Assidiq; A. Akhmad Qashlim
Journal Peqguruang: Conference Series Vol 3, No 1 (2021): Peqguruang, Volume 3, No.1, Mei 2021
Publisher : Universitas Al Asyariah Mandar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (510.548 KB) | DOI: 10.35329/jp.v3i1.1363

Abstract

Sistem Informasi Warga Belajar dan Tenaga Pendidik pada PKBM Sinar Harapan Bangsa berbasis web secara online diperlukan sebagai system yang memberikan kemudahan dalam memperkenalkan PKBM Sinar Harapan Bangsa,dengan adanya system informasi ini dapat membantu dalam pengelolaan data khususnya di PKBM Sinar Harapan Bangsa dan dapat membantu dalam member informasi kepada pengunjung tentang lembaga ini. System informasi berbasis web ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemprograman html,php, css, serta java script menggunakan text editor atom. Perancangan system ini terdiri dari beberapa komponen seperti Beranda,Tujuan, Visi dan Misi, Data Warga, Galeri dan kontak sedangkan dilevel  admin terdiri dari Data Warga, Tambah Data Warga, Data Guru, Tambah Data Guru. Hasil dari penelitian ini adalah terbangunnya Sistem pengelolaan data berbasis web yang mana sangat efektif dalam pengelolaan data di pkbm sinar harapan bangsa.