Rosania E.B. Conterius
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : jurnal abdimas saintika

SOSIALISASI TENTANG STUNTING DAN KECUKUPAN GIZI KELUARGA DALAM 1000 HARI PERTAMA KEHIDUPAN Yuldensia Avelina; Rosania E.B. Conterius
Jurnal Abdimas Saintika Vol 5, No 1 (2023): Jurnal Abdimas Saintika
Publisher : Stikes Syedza Saintika Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30633/jas.v5i1.1857

Abstract

Kasus stunting di Provinsi Nusa Tenggara Timur tahun 2022 masih tergolong tinggi yakni35,3%. Jumlah balita stunting di Kabupaten Sikka mengalami penurunan dalam 6 bulan terakhirdimana pada Bulan Agustus 2022 sebanyak 3174 kasus dibandingkan dengan Februari 2022sebanyak 3984 kasus. Walaupun jumlah balita stunting sudah berkurang namun belummencapai target secara nasional maupun dari WHO. Kegiatan pengabdian kepada masyarakatini bertujuan agar dapat meningkatkan pengetahuan para pegawai, penyuluh agama, para guruagama dan darmawanita dalam lingkup Kementerian Agama Kabupaten Sikka tentang stuntingdan pencegahannya melalui pemenuhan asupan gizi keluarga dalam 1000 hari pertamakehidupan (HPK). Metode yang digunakan adalah ceramah dan diskusi. Tim melakukan pre testdan post test untuk mengukur tingkat pengetahuan peserta sebelum dan setelah sosialisasi.Jumlah peserta yang terlibat dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini sebanyak 100 orang.Hasil yang dicapai dari kegiatan ini adalah terjadi peningkatan pengetahuan dari para pesertasecara signifikan dalam kategori baik yakni 100% setelah dilakukan sosialisasi. Para pesertasangat antusias mengikuti seluruh rangkaian kegiatan hingga selesai.Kata Kunci: Kecukupan Gizi Keluarga, 1000 Hari Pertama Kehidupan, Sosialisasi, Stunting