Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL ABDI MASYARAKAT INDONESIA (JAMIN)

BANTUAN TEKNIS PEMBANGUNAN BALAI WARGA, DI KELURAHAN KRENDANG, KECAMATAN TAMBORA, JAKARTA BARAT Sri Tundono; Laila Zohrah; Popi Puspitasari
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMIN) Vol 2 No 1 (2020): JURNAL ABDI MASYARAKAT INDONESIA (JAMIN)
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (422.936 KB) | DOI: 10.25105/jamin.v2i1.6672

Abstract

Ketersediaan Balai warga sebagai sarana interaksi dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia merupakan bagian penting dalam kelengkapan tercapainya suatu kawasan yang representatif. Ruas ruang bersama di kampung kota di Jakarta terancam akan hilang. Tujuan artikel ini adalah untuk mendeskripsikan partisipasi kegiatan gotong royong warga masyarakat dengan memberikan bantuan teknis dalam pembangunan balai warga. Lokasi kegiatan berada di kawasan RW 02 Kelurahan Krendang, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat dengan dasar pertimbangan belum tersedianya Balai Warga, hunian padat, rekam jejak kegiatan pendampingan yang telah dilaksanakan sejak tahun 2015. Survei lapangan dan identifikasi kesiapan lahan (2016-2017), perhitungan perencanaan dana pembangunan (2018-2019) dan eksekusi pembangunan (2019) dengan metode kualitatif dan kuantitatif. Fokus kegiatan menitikberatkan pada partisipasi masyarakat mulai dari perencanaan sampai pada pembangunan fisik. Hasilnya adalah berupa pedoman dan petunjuk teknis yang dapat digunakan untuk menunjang kegiatan warga dalam perencanaan pembangunan di bidang fisik dan prasarana Balai Warga.