Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Humaniora

Analisis Perbandingan Dalam Perhitungan Harga Pokok Produksi Untuk Menentukan Harga Jual Dengan Penerapan Metode Full Costing Dan Variabel Costing Rizky Ayu Aulia; Ova Novi Irama
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 1 No. 2: Februari 2022
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/peshum.v1i2.81

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui perhitungan harga pokok produksi dengan membandingkan metode Full Costing dan Variabel Costing sebagai dasar menentukan harga jual kopi roll keju Mumubutikue. Pada Mumubutikue perhitungan harga pokok produksinya masih sederhana, belum memasukkan semua biaya variabel dan biaya tetapnya. dari data bulan Agustus 2021 pada produk kopi roll keju hasil penelitian menunjukkan bahwa metode Full Costing memiliki hasil yang lebih besar dibandingkan dengan Variabel Costing dan menentukan harga jual menggunakan metode full costing memiliki hasil yang lebih tinggi. oleh karena itu sebaiknya Mumubutikue menghitung harga pokok produksinya menggunakan metode Full Costing dan menentukan harga jual dengan Full Costing sehingga hasilnya akan menjadi lebih tepat dan mengurangi kesalahan dalam penetapan harga jual.