Rezah Andriani
Institut Ilmu Kesehatan dan Teknologi Muhammadiyah Palembang

Published : 6 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan

EDUCATION ON THE IMPLEMENTATION OF HEALTH PROTOCOLS DURING THE COVID 19 PANDEMIC IN EARLY CHILDHOOD Rezah Andriani; Sri Tirtayanti
Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan Vol 13, No 2 (2022): JURNAL ILMU KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26751/jikk.v13i2.1543

Abstract

Menurut WHO, 2020 virus corona atau Covid-19 dapat menyebar dari manusia ke manusia yang lain melalui air liur, lendir atau dahak yang keluar dari hidung orang yang telah terinfeksi.Tujuan : Pengabdian masyarakat ini yaitu untuk meningkatnya pengetahuan anak usia dini mengenai covid 19 dan cara pencegahannya, serta meningkatkan kesadaran orang tua tentang perannya dalam mendampingi anak-anak selama wabah pandemi covid 19 ini berlangsung. Metode : pelaksanaan edukasi mengenai covid 19 kepada anak-anak usia dini disampaikan dalam bentuk gambar, lagu atau nyanyian. Selain itu juga memberikan pemahaman kepada orang tua mengenai bagaimana peran orang tua dalam mendampingi anak-anak menghadapi pandemi covid-19 Hasil: didapatkan hasil pretest pada tanggal 26 februari 2021 Rata-rata nilai pretest anak-anak mengenai pandemi covid 19 dan penerapan protokol kesehatan yaitu 62, setelah dilakukan penyuluhan/ edukasi, rata-rata pengetahuan anak usia dini meningkat menjadi 86,7 Kesimpulan: adanya peningkatan pengetahuan anak usia dini mengenai pandemic covid 19 dan penerapan protocol kesehatan