This Author published in this journals
All Journal WIDYATAMA
M Yusuf Widiyanto
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Posisi Lintasan pada Kompetisi Renang terhadap Prestasi Atlet Sodikin, Sodikin; Suprapto, Suprapto; Widiyanto, M Yusuf; Warsita, Warsita
WIDYATAMA Vol 20, No 1 (2011)
Publisher : WIDYATAMA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengaruh Posisi Lintasan pada Kompetisi Renangterhadap Prestasi Atlet Sodikin, Suprapto, M. Yusuf Widiyanto, Warsita Fakultas Teknik, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, Jl. Letjend Sujono Humardhani No. 1, Jombor, Sukoharjosodikinusman@yahoo.com Abstrak Untuk menjamin kompetisi yang adil dalam suatu kompetisi olahraga, maka selain aturan yang menunjang terciptanya fairplay juga dukungan sarana prasarana yang ada harus mampu memberikan kesempatan seluas-luasnya bagi para atlet untuk memaksimalkan potensi dirinya untuk meraih prestasi setinggi-tingginya tanpa dipengaruhi faktor eksternal semacam sarana prasarana lomba. Dari hasil penelitian terhadap 27 kompetisi babak penyisihan pada kejuaran renang tingkat regional dan tingkat internasional, jumlah perenang yang keluar sebagai juara pertama berasal dari lintasan 1 dan 8sebesar 4%, dari lintasan 2 dan 7 sebesar 7%, dari lintasan 3 dan 6 sebesar 11%, sedangkan dari lintasan 4 dan 5 sebesar 78%.Perbedaan yang cukup mencolok antara prestasi atlet dari lintasan tepi dibandingkan lintasan tengah dikarenakan perenang yang berada di lintasan tepi memperoleh pengaruh atau gangguan gelombang yang diakibatkan oleh gelombang pantul (reflection waves) dari dinding kolam lebih dekat dan lebih besar (pengaruh langsung) dibandingkan perenang yang di berada lintasan tengah. Kata kunci: lintasan tepi, lintasan tengah, gelombang pantulÂ