Mariana B. Malino, Mariana B.
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Spektra

Analisis Spektrum Optis Polimer Konduktif PANi-HCl Malino, Mariana B.
Jurnal Spektra Vol 9, No 2 (2010): Spektra: Jurnal Fisika dan Aplikasinya
Publisher : Jurnal Spektra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini mengkaji spektrum serapan optis polimer konduktif polianilin, PANi yang didoping oleh HCl hasil elektropolimerisasi galvanostatis. Polimerisasi dilakukan pada arus konstan 3 mA dengan variasi konsentrasi dopan 1 M, 1,5 M, 2 M, 2,5 M dan 3 M. Spektrum serapan optis PANi-HCldiperoleh melalui pengukuran serapan menggunakan spetrofotometer UV-Vis. Spketrum serapan GE PANi berdasarkan spketroskopi UV-Vis dari konsentrasi dopan 3 M ke 1 M menunjukkan kecenderungan pergeseran merah yang menunjukkan peningkatan eksitasi pembawa muatan bebas (polaron) antar pita akibat pengaturan kembali satuan aromatik dan secara umum disimpulkan bahwa pendopingan menggunakan dopan HCl terhadap PANi menghasilkan penyempitan gap pita optis GE PANi. Kata kunci: Polimer konduktif, polianilin, polimerisasi galvanostatis, spektrum serapan.