Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM)

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MADING DIGITAL UNTUK MENUNJANG KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR PADA SMA CITRA ISLAMI Martrinda Pusparan; . Adiyanto; Yosua Novembrianto Simorangkir
Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM) Vol 3, No 1 (2015): JUNI
Publisher : Universitas Insan Pembangunan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58217/ipsikom.v3i1.112

Abstract

ABSTRAKMajalah Dinding (Mading) merupakan salah satu sarana penyebaran informasi dalam duniapendidikan. Kebutuhan akan informasi yang cepat dan tepat sangat didibutuhkan, namunmedia mading saat ini keamanannya masih kurang terjaga sehingga berpengarauhmenghambat penyampaian informasi kepada siswa. Oleh karena itu pihak sekolahmembutuhkan sarana/media informasi dalam menyebar luaskan informasi-informasi dengancepat dan tepat. Media Mading Digital dapat membantu dalam mengelola informasiinformasi,sehingga siswa dapat memperoleh informasi yang lebih up to date. Metodologidilakukan dalam tiga tahap. Pada tahap persiapan dilakukan pengumpulan data melalui kajianpustaka, observasi langsung dan arsip atau jurnal dari penelitian yang sejenis. Tahap analisismeliputi analisa sistem terhadap sistem mading yang berjalan serta mading yang akandibangun. Model pengembanga sistem menggunakan model Waterfall atau alur hidup klasik(classic life cycle). Desain untuk sistem menggunakan bahasa pemodelan unified modellinglanguage (UML). Pengujian terhadap sistem menggunakan white-box testing dan black-boxtesting.Media mading digital perlu diterapkan agar membantu dalam penyampaian informasi sertamempertimbangkan sistem keamanan .Kata Kunci : Sistem, Informasi, Mading Digital, Unified Modeling Language (UML)ABSTRACTWall magazine is one means of dissemination of information in the world of education. Theneeded for rapid and precise information is needed but the medium security wall magazinecurrently still less intact so that the effect inhibiting the delivery of information to student.Therefore, the school needed means/ media to dissemination information in the informationquickly and accurately. Digital magazine can help in managing information, so that student canget more information up to date. The methodology is done in three stages. In the preparationphase data collection through literature review, direct observations and record or journals ofsimilar studies. Phase analysis includes the analysis of the system and the system that runsdigital magazine be built. Model system development using waterfall model or classic livegroove (classiclive cycle). The design for the system using the unified modellinglanguage(UML). Testing of the system using the white-box testing and black-box testing. Digitalmagazine need to applied in order to assist in the delivery of the information an consider thesecurity system.Keyword : System, Information, Digital Magaziene, Unified Modelling Language (UML)