Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Kewarganegaraan

Peran Mahasiswa Sebagai Generasi Muda dalam menghadapi Era Society 5.0 Muhamad Hijran; Dini Oktariani; Zikri Rahmani
Jurnal Kewarganegaraan Vol 6 No 4 (2022): Desember 2022
Publisher : UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (301.632 KB) | DOI: 10.31316/jk.v6i4.3793

Abstract

Abstrak Berbagai peristiwa yang terjadi saat ini terjadinya perselisihan karena adanya setiap warga negara tidak menghargai keberagaman. Selain itu pula, perilaku Mahasiswa yang cenderung individualis menjadi sorotan tajam dalam mayarakat. Disadari atau tidak, teknologi informasi juga turut andil dalam merebaknya pola budaya Barat (westernisasi) yang sangat mudah digandrungi oleh sebagian besar Mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran mahasiswa dalam mengahadapi Era Society 5.0. Hasil dari penelitian ini didapat bahwa Mahasiswa haruslah setidaknya mempunyai 3 (tiga) kompetensi kewarganegaraan, yang meliputi Pengetahuan kewarganegaraan (civic knowledge), kecakapan kewarganegaraan (civic skills), dan Watak kewarganegaraan (civic disposition). Dengan terjalinya kompetensi kewarganegaraan tersebut, diharapkan dapat mewujudkan mahasiswa yang terlibat aktif dalam suatu tatanan negara dan mengahadapi Era Society 5.0. Kata Kunci: Mahasiswa, Generasi Muda, Era Society 5.0 Abstract Various events that occurred at this time the occurrence of disputes because every citizen does not respect diversity. Apart from that, the behavior of youth who tend to be individualistic has become a sharp focus in society. Whether we realize it or not, information technology has also contributed to the spread of Western cultural patterns (westernization) which are very easily loved by most students. This study aims to find out how the role of students in dealing with Era Society 5.0. The results of this study found that students must have at least 3 (three) citizenship competencies, which include civic knowledge, civic skills, and civic disposition. With the establishment of civic competence, it is hoped that students will be actively involved in a state system and face the Era of Society 5.0. Keywords: Students, Young Generation, Era Society 5.0