Luluk Salimah Oktavia
Institut Dirosat Islamiyah Al-Amien Prenduan, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Berkala Ilmiah Pendidikan

Pengaruh Blended Learning Terhadap Indeks Prestasi Mata Kuliah Psikologi Pendidikan Luluk Salimah Oktavia; Uswatun Hasanah
Berkala Ilmiah Pendidikan Vol. 2 No. 3 (2022): Berkala Ilmiah Pendidikan
Publisher : Scidac Plus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51214/bip.v2i3.466

Abstract

Pendidikan merupakan segala upaya dan usaha dalam menumbuh kembangkan potensi manusia melalui pengajaran, bimbingan, teladan dan lain sebagainya. namun dalam proses pembelajaran masih banyak mahasiswa yang menganggap bahwa kegiatan belajar tidak menyenangkan sehingga mempengaruh hasi belajar yang biasa disebut indeks prestasi. Oleh karena itu, diperlukan cara belajar yang inovatif, Salah cara yang dapat dilakukan yaitu dengan model Blended Learning. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh signifikan dari blended learning terhadap indeks prestasi mata kuliah psikologi pendidikan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis kausal yang melibatkan 43 mahasiswi semester III program studi Pendidikan Agama Islam IDIA prenduan. Berdasar temuan analisis data yang diuji dengan regresi linear sederhana diperoleh nilai t-hitung lebih kecil dari ttabel yaitu 0,977 < 2,019 pada taraf signifikan 5%. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa blended learning memberikan pengaruh yang tidak signifikan terhadap indeks prestasi mata kuliah psikologi pendidikan pada mahasiswi semester III program studi PAI IDIA Prenduan.