Nilahtul Qudus Sukma Nirwana
Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

PELATIHAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL DESA BEJIJONG M.Andi Fikri; Kukuh Sinduwiatmo; Nilahtul Qudus Sukma Nirwana
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 6 (2023): martabe : jurnal pengabdian kepada masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v6i6.2017-2020

Abstract

Desa Bejijong yang terletak di kecamatan Trowulan kabupaten Mojokerto terkenal dengan penduduknya sebagai pengrajin batik dan patung sehingga memiliki potensi yang cukup bagus dalam menciptakan peluang usaha untuk menggerakkan perekonomian desa. Tujuan pengabdian masyarakat diharap dapat membangun kesadaran masyarakat agar kreatif dalam memasarkan produknya melalui media sosial sehingga mampu membantu dalam meningkatkan perekonomian masyarakat desa Bejijong. Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini adalah pelatihan dengan cara sosialisasi, ceramah dan pengajaran. Dengan memanfaatkan teknologi digital UMKM desa Bejijong memungkinkan dapat membuat foto dan video sehingga lebih mudah memperkenalkan dan meningkatkan usaha mereka.