Anita Dea Fitria
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Ekonom : Jurnal Ekonomi dan Bisnis

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEDAGANG DALAM MENGGUNAKAN LEMBAGA MIKRO SYARIAH STUDI KASUS PADA KSU SYARIAH MITRA MANDIRI PRATAMA Anita Dea Fitria; Khairunnisa
Ekonom : Jurnal Ekonomi dan Bisnis Vol 2 No 1 (2022): EKONOM : Jurnal Ekonomi dan Bisnis
Publisher : Yana Research

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kajian ini dilatarbelakangi pelayanan dan pemahaman masyarakat terhadap LKMS, faktor yang mempengaruhi minat masyarakat untuk menabung di lembaga keuangan syariah khususnya koperasi syariah yaitu pelayanan, bagi hasil, keyakinan dan lokasi. Dalam hal ini peneliti ingin mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi keputusan pedagang dalam menggunakan LKMS khususnya koperasi Syariah. Teori dalam penelitian ini berkaitan dengan teori-teori yang berkaitan dengan pembahasan pelayanan, pemahaman dan pengambilan keputusan. Dimana pengambilan keputusan untuk mengetahui faktor apa saja penentu terhadap keputusan pedagang dalam menggunakan jasa koperasi syariah. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan sumber data primer. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner/ angket dengan jumlah sampel 84 responden. Analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji asumsi klasik, uji koefisien determinasi (R2), uji hipotesis dan uji regresi linier berganda. Hasil dalam penelitian ini dengan menggunakan SPSS 22 menunjukkan bahwa variabel pelayanan dan pemahaman mempunyai pengaruh terhadap keputusan pedagang dalam menggunakan LKMS. Kata kunci : Pelayanan, Pemahaman, Keputusan. ABSTRACT This study is motivated by the service and public understanding of LKMS, the factors that influence people's interest in saving in Islamic financial institutions, especially sharia cooperatives, namely service, profit sharing, confidence and location. In this case, the researcher wants to know what factors influence traders' decisions in using LKMS, especially Sharia cooperatives. The theory in this research is related to theories related to service discussion, understanding and decision making. Where is the decision making to find out what factors determine the decision of traders in using the services of sharia cooperatives. This study uses quantitative research with primary data sources. The data collection technique used a questionnaire/questionnaire with a sample size of 84 respondents. The data analysis used is validity test, reliability test, normality test, classical assumption test, coefficient of determination test (R2), hypothesis test and multiple linear regression test. The results in this study using SPSS 22 indicate that service and understanding variables have an influence on traders' decisions in using LKMS. Keywords : Service, Understanding, Decision.