Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal KATA : Penelitian tentang Ilmu Bahasa dan Sastra

EKRANISASI NOVEL SURGA YANG TAK DIRINDUKAN KARYA ASMA NADIA KE FILM SURGA YANG TAK DIRINDUKAN KARYA SUTRADARA KUNTZ AGUS martin, megasari
Jurnal KATA Vol 1, No 1 (2017): Jurnal Kata : Penelitian tentang Ilmu Bahasa dan Sastra
Publisher : Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah X

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.794 KB) | DOI: 10.22216/jk.v1i1.1547

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif. Datapenelitian ini adalah episode cerita novel Surga yang Tak Dirindukan karya Asma Nadia dan filmSurga yang Tak Dirindukan karya sutradara Kuntz Agus.Berdasarkan hasil penelitian, diisimpulkan hal-hal berikut. Pertama, terjadi pengurangan bagian ceritan novel Surga yang Tak Dirindukan karya Asma Nadia di dalam film Surga yang Tak Dirindukan karya sutradara Kuntz Agus. Kedua, terjadi penambahan episode cerita di dalam film. Ketiga, terjadi perubahan variasi peristiwa, tokoh dan latar episode cerita dalam film Surga yang Tak Dirindukan karya sutradara Kuntz Agus. Pengurangan, penambahan dan perubahan variasi pada novel dan film Surga yang Tak Dirindukan dapat berupa tokoh, alur dan latar. Perubahan tersebut dapat menyebabkan perubahan makna dan sudut pandang cerita.