Delia Aqlima
Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Literatur : Jurnal Bahasa dan Sastra

Analisis Puisi Penyair Wanita Aceh Karya D. Keumalawati Delia Aqlima; Moh Lutfi
LITERATUR : Jurnal Bahasa dan Sastra Vol. 2 No. 2 (2020): LITERATUR : Bahasa dan Sastra
Publisher : Program Studi Tadris Bahasa Indonesia Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47766/literatur.v2i2.1792

Abstract

Puisi merupakan salah satu karya sastra yang berupa ungkapan yang disusun dengan penuh makna. Dengan demikian, untuk memahami puisi perlu adanya kajian yang mendalam. Dalam penelitian ini peneliti memilih puisi karya D. Kemalawati yang berjudul “Allah Ya Allah” sebagai objek puisi yang akan dianalisis, hal ini bermaksud untuk mengetahui tentang struktur batin puisi tersebut. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bertujuan untuk menganalisis struktur batin yang ada pada puisi Allah Ya Allah. Berdasarkan hasil analisis puisi yang didapatkan, terdapat (1) tema tentang “takdir masyarakat Palestina”, (2) rasa “sedih dan juga rasa pasrah seakan-akan menggambarkan kepasrahan masyarakat Palestina akan takdir yang telah Allah tuliskan di lauhuh mahfuzh dan kitab suci al-qur’an”, (3) nada “yang cenderung emosi”, (4) amanat “keharusan manusia untuk selalu bersabar dalam menghadapi cobaan”.