Aspiyansyah Aspiyansyah
Fakultas Teknik, Program Studi Teknik Mesin, Universitas Muhammadiyah Pontianak

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Suara Teknik : Jurnal Ilmiah

Effect of Squeeze Casting Parameter Process ( Melt Temperature, Die Temperature And Al-3,22%Si ) On Microstructure, Hardness And Tensile Strength In Thin Wall Casting Aspiyansyah Aspiyansyah
Suara Teknik : Jurnal Ilmiah Vol 1, No 1 (2010): Suara Teknik: Jurnal Ilmiah
Publisher : Fakultas Teknik UM Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29406/stek.v1i1.299

Abstract

px; "> <Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh temperatur tuang dantemperatur cetakan terhadap struktur mikro dan kekerasan pada pengecoransqueeze (direct squeeze casting) paduan Al-6,04%Si. Paduan dilebur pada dapurkrusibel dan dituang pada temperatur 665°C, 775°C dan 855°C, pada cetakan yangberbentuk die-punch yang dipanaskan pada temperatur 220°C, 275°C dan 330°C.Tekanan diberikan sebesar 135 MPa untuk menekan logam cair yang ada padacetakan. Struktur mikro diamati menggunakan mikroskop optik dan sifat kekerasandiuji menggunakan pengujian kekerasan Vickers. Hasil pengujian menunjukkanpeningkatan temperatur tuang dan temperatur cetakan berpengaruh terhadapkekerasan dan struktur mikro. Kekerasan menurun dengan kenaikan temperaturtuang, peningkatan temperatur cetakan menyebabkan nilai kekerasan menurun danstruktur silikon semakin kasar.Kata kunci: pengecoran squeeze, kekerasan dan struktur mikro