Tri Fira Yuniza
Politechnic of Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Unicorn ADPERTISI

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL PADA BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAERAH (BPKD) PROVINSI SULAWESI SELATAN Anna Ashrawi Suhartini; Tri Fira Yuniza
Jurnal Unicorn ADPERTISI Vol. 2 No. 1 (2023): Juli 2023
Publisher : Jurnal Unicorn ADPERTISI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstrakPenelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh komitmen organisasi terhadap penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual Pada Badan Pengelola Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan. Penelitian ini menggunakan data dan kuesioner, studi kepustakaan dan wawancara dengan teknik analisis data uji kualitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda serta pengujian hipotesis. Hasil penelitian menemukan bahwa komitmen organisasi mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual. Pada Badan Pengelola Keuangan DaerahProvinsi Sulawesi Selatan. Keywords: Komitmen Organisasi, Standar Akuntansi