Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

OPTIMALISASI APLIKASI EDMODO DALAM MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KESADARAN BERBAHASA MAHASISWA PADA MATA KULIAH LITERARY CRITICISM DI FKIP UMSU Rini Ekayati
EDUTECH Vol 3, No 1 (2017): EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial
Publisher : EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (330.906 KB) | DOI: 10.30596/edutech.v3i1.992

Abstract

Permasalahan yang melatarbelakangi penelitian ini adalah rendahnya tingkat kemandirian belajar dan kesadaran berbahasa mahasiswa yang terindikasi oleh ketergantungan mahasiswa kepada orang lain dalam belajar dan tingginya tingkat kesalahan berbahasanya. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui optimalisasi Edmodo dalam meningkatkan kemandirian belajar mahasiswa dan kesadaran berbahasa mahasiswa semester VII Prodi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP UMSU pada mata kuliah LC TA. 2015/2016. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan subjek penelitian adalah mahasiswa semester VII B Sore yang terdiri dari 34 mahasiswi dan 1 orang mahasiswa. Data dikumpulkan menggunakan metode tes, dan observasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dengan teknik persentase. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa media Edmodo dapat meningkatkan kemandirian belajar mahasiswa yang pada saat pra siklus hanya sebesar 13,33%. Setelah dilakukan siklus I (satu) diperoleh hasil peningkatan kemandirian belajar sebesar 29,52%, dan pada siklus II diperoleh hasil sebesar 79,05%, sudah mencapai target ketuntasan. Selanjutnya, tingkat kesadaran berbahasa mahasiswa yang diukur melalui tingkat kesalahan berbahasa juga menunjukkan penurunan nilai kesalahan yang signifikan, dimana pada siklus I ditemukan sebesar 65,71% kesalahan berbahasa dan 11,43% pada siklus II. Hal ini menunjukkan selisih nilai penurunan tingkat kesalahan sebesar 54,28%. Hasil ini menunjukkan bahwa aplikasi Edmodo sudah secara optimal digunakan dalam meningkatkan kemandirian belajar dan juga kesadaran berbahasa mahasiswa.Kata Kunci: Edmodo, Kemandirian Belajar, Kesadaran Berbahasa
Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa Semester IV Pada Mata Kuliah ITL Di Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Fkip Umsu Rini Ekayati
EDUTECH Vol 1, No 02 (2015): EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial
Publisher : EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/edutech.v1i02.590

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas model pembelajaran tipe STAD dalam meningkatkan hasil belajar ITL mahasiswa FKIP UMSU Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas atau class-room action research yang terdiri dari dua siklus. Pada setiap siklusnya akan melewati empat tahapan penelitian yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Adapun yang menjadi objek dalam penelitian ini adalah mahasiswa semester IV-D Pagi FKIP UMSU Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris. Berdasarkan tahapan siklus yang dilaksanakan, diperoleh data bahwa pada tahap awal pra siklus, rata-rata hitung dari nilai hasil belajar Drama mahasiswa pada kelas IV-D Pagi masih berada pada level 60,00 (rendah) dengan persentase indikator ketuntasan sebesar 4,88%. Setelah dilakukan refleksin dan evaluasi, dimulailah siklus I (satu) dan diperoleh hasil adanya peningkatan nilai rat-rata hitung yang menjadi 61,22 dengan indikator ketuntasan mencapai 20 poin kemajuan. Pelaksanaan siklus I ini belum mampu mengatasi permasalaha yang ada. Maka, dilakukanlah siklus II berdasarkan hasil temuan di siklus I. Pada siklus II, diperolah hasil nilai rata-rata hitung ketuntasan yang telah meningkat secara signifikan yaitu 84,25 (tuntas). Ditambah lagi dengan nilai indikator ketuntasan yang sudah mencapai nilai kemajuan sebesar 35 poin kemajuan. Hal ini berarti bahwa metode STAD berpengaruh efektif untuk meningkatakan hasil belajar Drama mahasiswa semester IV-D Pagi dengan pesentase peningkatan 97,56%. Kata Kunci: Metode Kooperatif, STAD, Intoroduction to Literature
Implementasi Metode Blended Learning Berbasis Aplikasi Edmodo Rini Ekayati
EDUTECH Vol 4, No 2 (2018): EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial
Publisher : EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (224.322 KB) | DOI: 10.30596/edutech.v4i2.2277

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi metode blended learning berbasis aplikasi Edmodo. Adapun yang menjadi subjek pada penelitian ini adalah dosen dan mahasiswa di Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP UMSU. Data penelitian ini dikumpulkan berdasarkan aktifitas belajar dan mengajar dosen dan mahasiswa di dalam kelas. Selain itu, data juga diambil dari respon dosen dan mahasiswa terhadap implementasi implementasi metode blended learning berbasis aplikasi Edmodo. Berdasarkan analisis data yang dilakukan diperoleh hasil bahwa implementasi metode blended learning berbasis aplikasi Edmodo berdampak positif  dimana dosen dan mahasiswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran, baik secara online maupun tatap muka.
EDMODO GO BLOG Rini Ekayati; Muhammad Arifin
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 24, No 1 (2018): JANUARI - MARET
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v24i1.8945

Abstract

AbstractThe main issue laid behind this community service program is the fact that there is still low quality of learning and teaching activities which currently faced by Muhammadiyah schools in Binjai. This condition affects the quality of learning which is not optimally conducted, and so produce less than maximum learning results. Moreover, the development of science and technology now days affects the situation as well, where science and technology has been used in learning through the use of information-technology-based (IT-based) media. A training program on how to accommodate IT-based media is one solution offer to overcome this situation. The training materials provided include on making virtual classroom learning using Edmodo application, and connecting Edmodos with Blog in learning. This activity was held in Muhammadiyah complex building with 21 participants. Lecturing, discussions, and direct practice are the methods used in this program. At the end of the program, the participants had changed in the way they carried out their tasks in the class that have been utilizing IT-based media, so that the learning process is more qualified. This results shows that there is an improvement in the quality of teaching and learning process at Muhammadiyah schools in Binjai as program partners.Keywords: information technology-based media, Edmodo, Blog
Study of Blended-Learning Method Assisted By Edmodo in Teaching English at State Vocational School in Deli Serdang Rini Ekayati
Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal Vol 2, No 3 (2019): Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education, August
Publisher : BIRCU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birle.v2i3.348

Abstract

This study aims to describe blended-learning method assisted by Edmodo in teaching English at State Vocational School in Deli Serdang. Descriptive qualitative method was used in this study in order to examine factors, expected methods, and the pattern in teaching English at State Vocational School in Deli Serdang, by administrating questioner, interview, and observation as source of data taken from the sample. The research was conducted at two State Vocational Schools in Deli Serdang, namely SMK Negeri 1 Percut and SMK Negeri. The results show that there are: 1) 7 factors to be considered in selecting the teaching method for English subject, such as learning objectives, materials, resources, members of the learning process, facilities, time, and the number of study groups), 2) the expected method of teaching English in the vocational school are the student center learning method and technology-based learning method, and 3) there are 2 patterns of blended-learning learning methods assisted by Edmodo, and which are obtained based on lesson time.
NEED ANALYSIS OF ESP FOR NON-ENGLISH STUDY PROGRAM Rini Ekayati; Imelda Darmayanti Manurung; Elvita Yenni
Language Literacy: Journal of Linguistics, Literature, and Language Teaching Vol 4, No 2: December 2020
Publisher : Universitas Islam Sumatera Utara (UISU)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (321.149 KB) | DOI: 10.30743/ll.v4i2.3152

Abstract

In non-English study programs, English learning material is arranged based on the specificities of the English learners themselves, commonly known as English for Specific Purpose (ESP). By using a qualitative approach and descriptive method, this study aims to map the students’ English language skills, determine the objectives of learning English, and the concept of ESP material needed by students in the non-English Study Program at  UMSU. Sources of data in this study were 80 (eighty) respondents (students) from non-English study programs who had already completed their general English course. Data analysis was performed by using qualitative descriptive methods in terms of numbers and percentages. The results show that the students’ needs vary from one student to another depending on their respective fields of knowledge. The students’ average ability starts from the low until intermediate level, and speaking and listening skills cover those needed by the learners of the respective study program. Their learning objectives are divided into two criteria, short-term goals related to current needs such as academic/educational needs and long-term goals related to their world of work after completing education. The concept of ESP English learning needed depends on the varying needs of each existing non-English study program. Thus, the ESP concept that is designed must be adapted to these needs.
Jelly Art: Si Cantik, Manis dan Halal Rini Ekayati
JURNAL PRODIKMAS Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (92.853 KB) | DOI: 10.30596/jp.v2i2.2465

Abstract

Mitra yang terlibat dalam kegiatan ini adalah kelompok kaum ibu yang tergabung dalam perwiritan Al-Falah dan Al-Hidayah. Lokasi Pengabdian Kepada Masyarakat ini terletak di Dsn Banjar Negoro B dan Dusun PW Asri A, Desa Sidodadi Ramunia, Kec. Beringin, Kab. Deli Serdang, Sumut. Mitra berkontribusi dalam kegiatan dalam bentuk penyediaan sarana pendukung kegiatan seperti lokasi pelatihan, praktik, dan observasi. Mitra juga bertindak selaku anggota tim kegiatan dalam hal penyediaan peserta yang terlibat dalam kegiatan. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan berdasarkan permasalahan yang ditemukan yaitu belum adanya usaha untuk meningkatkan keterampilan kaum ibu dalam bidang tata boga, terkhusus olahan puding, yang dapat membantu perekonomi keluarga. Adapun solusi yang ditawarakan adalah kegiatan mengolah puding jelly menjadi panganan yang mengandung nilai seni kreatif. Kegiatan dirancang dalam bentuk workshop tata boga pengolahan jelly (puding) dengan unsur art (seni) yang disebut dengan jelly art “seni menghias puding”. Dengan metode ini, sebuah jelly sederhana dapat diolah menjadi lebih indah dan memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Di akhir program, kontribusi mendasar pada khalayak sasaran adalah terbentuknya kelompok kaum ibu yang mandiri dan memiliki keterampilan dalam bidang olahan puding yang bernilai jual tinggi sebagai salah satu solusi dalam menghadapi permasalahan ekonomi di dalam keluarga.
PELATIHAN BERPIDATO BAHASA INGGRIS DENGAN METODE DEBATE TASK UNTUK REMAJA MASJID DESA MANUNGGAL KECAMATAN LABUHAN DELI KAB. DELI SERDANG Rini Ekayati
JURNAL PRODIKMAS Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 01 (2016)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (814.347 KB) | DOI: 10.30596/jp.v1i01.927

Abstract

Remaja Masjid (RM) sebagai salah satu organisasi kemasyarakatan di Desa Manunggal Kec. Lab. Deli, Kab. Deli Serdang merupakan salah satu aset berharga yang dimiliki oleh desa tersebut. Seperti kebanyakan remaja, organisasi ini memiliki potensi yang dapat dikembangkan dan diberdayaka. Dalam kaitannya terhadap keterampilan berbahasa terkhusus pada aspek berbicara (speaking), kelompok remaja tersebut belum pernah mendapatkan pelatihan-pelatihan khusus guna mengembangkan dan memberdayakan potensi yang ada di dalam diri mereka yang berkaitan dengan keterampilan bahasa. Keyword : Bahasa Inggris, Debate Task, Berpidato
Gerakan Literasi Kampung Sadar Sastra (Gelikam Rasa) Di Desa Manunggal Rini Ekayati; Muhammad Arifin Arifin
JURNAL PRODIKMAS Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (351.906 KB) | DOI: 10.30596/jp.v5i1.5738

Abstract

 Abstrak. Pada wilayah Desa Manunggal, terdapat kelompok anak usia sekolah yang tergabung dalam Kelompok Mengaji Anak. Kelompok ini belum memiliki program  menggiatkan literasi yang saat ini sedang digakkan oleh pemerintah melalui Gerakan Literasi Masyarakat sebagai turuna dari GLN yang dikembangkan Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat (Ditjen PAUD Dikmas), sebagai tindak lanjut dari program pemberantasan buta aksara yang mendapatkan penghargaan UNESCO pada tahun 2012 (angka melek aksara sebesar 96,51%). Gerakan Literasi Kampung Sadar Sastra (GELIKAM RASA) bertujuan untuk memacu gerak literasi anak, meningkatkan minat menulis, dan menghasilkan karya sastra sebagai   upaya menigkatkan gerak literasi. Kegiatan GELIKAN RASA ini dilaksanakan dengan metode pendekatan sosial antar tim pelaksna dan mitra. Dengan bentuk kegiatan workshop penulisan kreatif, mitra telah mampu menciptakan hasil karya mereka dalam bentuk buku kumpulan cerita pendek (cerpen) yang ber ISBN. 
INNOVATION OF ESP DESIGN TO IMPROVE STUDENTS’ ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENTS IN NON-ENGLISH DEPARTMENT Rini Ekayati; Imelda Darmayanti Manurung; Selamat Husni Hasibuan
Language Literacy: Journal of Linguistics, Literature, and Language Teaching Vol 6, No 1: June 2022
Publisher : Universitas Islam Sumatera Utara (UISU)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/ll.v6i1.5149

Abstract

Designing and providing learning materials that suit the needs of learners is one of the important roles of a lecturer. This study is conducted to examine the appropriate English learning design in non-English Education Study Programs at UMSU with an orientation to the English for Specific Purpose (ESP) approach to analyze the factors that become ESP learning needs and analysis of ESP English learning model design in non-English Education Study Programs. This study involved eight lecturer respondents who teach English in non-educational study programs. This study used a qualitative research design using questionnaires and interviews as research instruments. The results of data analysis showed that factors that underlined the need for ESP in teaching and learning English in non-English Education department were going under two categories, namely the short-term factor and the long-term need factor. The design of the ESP English learning model, then, was concerned to the students’ need of English after their study period. This fact is in accordance with the theory of ESP learning approach under the skill-centered course design which aims to help learners develop skills and strategies that will continue after the ESP learning. The combination of both (Learning-centered approach and skill-centered course design) emerged as an innovation of the ESP course design for students of non-English study program.