Willy Luther Silaen
Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Program Studi PGSD

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Pande Nami Jurnal (PNJ)

PENGARUH PENDEKATAN SAINTIFIK TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SD NEGERI 091488 BAHSAMPURAN Willy Luther Silaen; Osco Parmonangan Sijabat; Selamat Triadil Saragih
Pande Nami Jurnal (PNJ) Vol. 1 No. 2 (2023): PNJ : Vol. 1 - No. 2 - OKTOBER 2023
Publisher : PT. Migas Centre Sidjabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendekatan saintifik terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran ips kelas V SD Negeri 091488 Bahsampuran Tahun Ajaran 2023/2024. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan jenis penelitan metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas V yang berjumlah 30 siswa dan sampel penelitian ini yaitu seluruh populasi penelitian sebanyak 30 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan instrument angket. Adapun analisis data menggunakan rumus korelasional, analisi regresi sederhana dengan memperhatikan nilai koefisien determinasi dan hasil uji-t. Berdasarkan analisis tersebut, disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara pendekatan saintifik terhadap minat belajar siswa kelas V SD Negeri 091488 Bahsampuran Tahun Ajaran 2023/2024 yang dapat dilihat dari thitung > ttabel (5,316 > 1,701) dan nilai signifikansi (0,00 < 0,05) sehingga dapat kita simpulkan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak dan membuktikan bahwa pendekatan saintifik berpengaruh terhadap minat belajar.