This Author published in this journals
All Journal Jurnal Topik Global
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Topik Global

Website E-Commerce Penjualan Online dengan Metodologi Berbasis Objek Studi Kasus pada Toko Rumah Kecantikan Herbal Sri Mulyati; Ayu Agustianza Zhafira; Achmad Sidik; Triono Triono
JURNAL TOPIK GLOBAL Vol 2, No 2 (2023): JURNAL TOPIK GLOBAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38101/jtopikglobal.v2i2.10761

Abstract

Toko Rumah Kecantikan Herbal merupakan sebuah usaha yang bergerak di bidang kecantikan dan kesehatan yang menjual produk sr12. Produk ini dibuat di indonesia oleh owner perusahaan sr12 Tony firmansyah, S. Farm., Apt. dan Asrianty salam S. Farm. Toko ini menyediakan produk kecantikan yang aman untuk digunakan usia 12 sampai 65 tahun cocok untuk laki-laki dan perempuan aman di pakai oleh ibu hamil serta menyusui. Dan produk kesehatan yang aman di konsumsi oleh usia 0 tahun (balita) dan lansia (lanjut usia) cocok untuk laki-laki dan perempuan. Metode pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode Object Oriented Analysis and Design (OOAD). Hasil dari penelitian ini memberikan kemudahan untuk melakukan transaksi bagi para konsumen yang berada di dalam kota maupun di luar kota, memberikan kemudahan bagi para konsumen apa saja produk yang dijual oleh toko rumah kecantikan herbal, memudahkan bagi para konsumen untuk efisien waktu atau menghemat waktu dalam berbelanja tanpa harus datang kelokasi.