Muafiah, Nurlailatul
Universitas Pendidikan Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Penelitian Pendidikan

PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN BUMN SEKTOR PERBANKAN PERIODE 2014-2016 DI INDONESIA DAN CHINA MENGGUNAKAN ANALISIS RASIO KEUANGAN Muafiah, Nurlailatul; Rizal, Nora Amelda
Jurnal Penelitian Pendidikan Vol 18, No 1 (2018): MUTU PENDIDIKAN
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpp.v18i1.11059

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian dengan analisis deskriptif yang bersifat komparatif dengan tujuan untuk membandingkan kinerja keuangan perusahaan pada 2 negara yang berbeda yaitu China dan Indonesia pada periode 2014-2016. Objek penelitian yang di teliti yaitu sector Perbankan BUMN. Variabel Penelitian yang digunakan adalah Capital Adequency Ratio (CAR), Non-Performing Loan (NPL), Return on Equity (ROE), Return on Asset (ROA), Loan to Deposit Ratio (LDR) dan yang dianalisis menggunakan metode statistik non-parametrik (Uji Wilcoxon). Hasil yang didapatkan dari penelitian ini dimana adanya perbedaan yang secara statistic dan signifikan padaRasio CAR, LDR, NPL dan ROA antara perusahaan BUMN sector perbankan di China dan Indonesia. Tetapi pada rasio ROE, terlihat tidak adanya perbedaan yang secara statistic signifikan antara perusahaan BUMN sector perbankan di China dan Indonesia.