Sutinem, Sutinem
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Mimbar Pendidikan Indonesia

Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Pkn Materi Pemerintahan Kabupaten Dan Kota Melalui Model Pembelajaran Problem Based Instruction Pada Siswa Sutinem, Sutinem
Mimbar Pendidikan Indonesia Vol. 1 No. 3 (2020): September
Publisher : Undiksha Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (150.997 KB) | DOI: 10.23887/mpi.v1i3.30951

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar PKn materi pemerintahan kabupaten dan kota melalui model pembelajaran problem based instruction pada siswa kelas IV SD 7 Bulungcangkring Kudus. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV yang terdiri dari 11 siswa perempuan dan 18 siswa laki-laki. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus, masing-masing siklus terdiri atas dua kali pertemuan. Setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa aktivitas belajar siswa pada siklus I memperoleh rata-rata skor 14,93 dengan persentase 74,65% (sedang), siklus II meningkat menjadi 18,10 dengan persentase 90,52% (sangat tinggi). Sedangkan hasil belajar siswa pada siklus I nilai rata-rata kelas 78,97 dengan ketuntasan belajar klasikal sebesar 75,86%. Pada siklus II nilai rata-rata kelas yang dicapai siswa 84,66 dengan ketuntasan belajar klasikal mencapai 89,66%. Simpulan penelitian yaitu penerapan model pembelajaran problem based instruction terbukti dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar PKn materi pemerintahan kabupaten dan kota pada siswa kelas IV SD 7 Bulungcangkring Semester I Tahun Pelajaran 2017/2018