Parerung, Fretty Sumbung
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Paulus Civil Engineering Journal

Karakteristik Campuran AC-BASE yang Menggunakan Agregat Sungai Seriti Kabupaten Luwu Parerung, Fretty Sumbung; Mangontan, Robert; Alpius
Paulus Civil Engineering Journal Vol. 4 No. 3 (2022): PCEJ, Vol.4, No.3, September 2022
Publisher : Universitas Kristen Indonesia Paulus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52722/5j1b5f73

Abstract

Tujuan Penelitian ini mengetahui karakteristik campuran AC-Base yang menggunakan aggregate dariSungai Seriti Kabupaten Luwu. Metode yang digunakan daIam peneIitian ini adalah Metode MarshallKonvensional untuk menguji karakteristik campuran dan Marshall Immersion untuk mengetuhiketahanan campuran terhadap cuaca dan iklim. Hasil pengujian karakteristik agregat dari Sungai Seritimemenuhi persyaratan Spesifikasi Bina Marga 2018 untuk digunakan sebagai Bahan Campuran ACBase dengan kombinasi aspal penetrasi 60/70 dan filler dari semen. Karakteristik campuran dengankomposisi campuran agregat kasar 53,21%, agregat halus 36,75%, Filler 4,54% serta kadar aspalĀ 4.5% sampai dengan 6.5% semua variable dari karakteristik campuran memenuhi persyaratan. Hasilpengujian Stabilitas Marshall Sisa, campuran AC-base yang menggunakan agregat dari Sungai Seritimempunyai ketahanan yang baik terhadap cuaca serta perendaman terhadap air selama 24 jam.