This Author published in this journals
All Journal Land Journal
Sukwana, Nabila Alkautsaria
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Land Journal

ANALISIS FINANCIAL DISTRESS DENGAN METODE ALTMAN Z-SCORE SEBELUM DAN SETELAH PANDEMI COVID-19 PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR TRANSPORTASI UMUM YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2019-2020 Maulana, Jaka; Sukwana, Nabila Alkautsaria
LAND JOURNAL Vol. 5 No. 1 (2024): Januari 2024
Publisher : Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47491/landjournal.v5i1.3376

Abstract

Sektor transportasi di Indonesia merupakan salah satu infrastruktur maupun layanan jasa yang dijadikan sebagai penggerak kegiatan perekonomian yang pada waktunya akan menjadi penentu tingkat keunggulan daya saing suatu perekonomian. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya fenomena dimana beberapa perusahaan seperti PT Garuda Indonesia Tbk mengalami banyak penurunan keuntungan di masa pandemi covid-19, hal yang sama terjadi pada perum damri dan PT. KAI. Dalam hal ini financial distress sangat berpengaruh dalam perusahaan bersangkutan untuk mengetahui seberapa perlu dilakukannya persiapan sebelum mengalami kebangkrutan dimasa pandemi covid-19. Penelitian ini bersifat kuantitatif. Dengan pengujian hipotesis menggunakan uji independent t test,, namun sebelum itu dilakukan pengujian normalitas data dengan hasil data berdistribusi normal dan homogen . Perhitungan statistik menggunakan SPSS for windows version 25. Hasil pengujian hipotesis menggunakan uji independent t test adalah tidak terdapat perbedaan antara jumlah perusahaan yang mengalami financial distress sebelum dan setelah pandemi covid-19 tahun 2019-2020