Febrianti, Agustina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Informasi Akuntansi

Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Dan Asimetri Informasi Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi Febrianti, Agustina; Kusmawati, Kusmawati
Jurnal Informasi Akuntansi (JIA) Vol. 1 No. 2 (2022): Jurnal Informasi Akuntansi (JIA) Volume 1 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Prodi Akuntasi, Fakultas Bisnis dan Akuntansi Unika Musi Charitas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32524/jia.v1i2.542

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem pengendalian internal dan asimetri informasi terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi. Dengan berfokus pada karyawan accounting. Data yang digunakan adalah data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan bidang usaha Jasa, Manufaktur dan Perdagangan di Palembang. Sampel yang memenuhi kriteria berjumlah 99 responden dan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis menggunakan uji validitas, uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, analisis regresi linear berganda, dan uji hipotesis yang terdiri dari uji t, uji f dan koefisien determinasi (R2) . Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa variabel sistem pengendalian internal berpengaruh negatif dan variabel asimetri informasi berpengaruh positif terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi.