Wildan Tamir Amanulloh
Universitas PGRI Madiun

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA

Efisiensi Penggunaan Media Interaktif Berbasis Canva pada Mata Pelajaran IPS di Sekolah Menengah Atas Yanti Novita Sari; Wildan Tamir Amanulloh; Ani Imelia Maulida; Ayu Riana; Jesika Stevani; Liana Vivin Wihartanti
SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) Vol 3, No 2 (2024): Tantangan dan Peluang dalam Menghadapi Revolusi Digital Dunia Pendidikan: Perspe
Publisher : SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Semakin berkembangnya zaman teknologi membawa dampak sangat besar terutama dalam dunia pendidikan. Pada perkembangan ini pendidik khususnya guru diharuskan lebih kreatif dalam pengggunaan media pembelajaran. Hal ini penting karena di era milineal dan generasi Z peserta didik cenderung senang bermain gadget untuk itu adanya media pembelajaran yang kreatif dari guru tentu peserta didik bisa belajar sambil mengasah kreatifitasnya. Media pembelajaran yang bisa diterapkan di sekolah yaitu Canva. Penlitian yang di gunakan dengan tahapan metode berupa studi kepustakaan (literatur review). Menggunakan strategi dalam Teknik pengumpulan data berupa penelaahan yang diperoleh dari pencarian jurnal tingkat nasional pada laman google scholar yang publik dengan durasi waktu 10 tahun terakhir. Indikator yang ditetapkan dalam pencarian jurnal meliputi kepustakaan yang terdiri dari matriks sintetis sesuai sumber rujukan, jenis sampel, metode, intervensi, dan hasil temuan. Penelitian ini memperoleh hasil sebanyak 10 Jurnal mnengenai media pembelajaran Canva di SMA IPS, dengan hasil yaitu media pembelajaran berbasis Canva telah terbukti efektif dalam menunjang proses pembelajaran. Canva memiliki berbagai fitur menarik yang berupa gambar dan vidio yang dapat dianimasikan sesuai keinginan siswa, selain itu juga memudahkan tenaga pendidik dalam menyampaikan materi pembelajaran yang interaktif. Adanya hal ini dapat memotivasi siswa untuk giat lagi dalam belajar sehingga prestasi mereka pun ikut meningkat.