Putri Rose Viana Yuanmar
Universitas PGRI Madiun

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA

Pembelajaran Bahasa Indonesia Materi Teks Persuasif Media Puzzle Maker Teka Teki Silang dengan Metode Problem Based Learning (Pbl) di MTsN 12 Madiun Yahya Awalul Mubarok; Tholif Anang Cahyadi; Nania Mariatul Istifah; Putri Rose Viana Yuanmar
SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA) Vol 3, No 3 (2024): Tantangan dan Peluang dalam Menghadapi Revolusi Digital Dunia Pendidikan: Perspe
Publisher : SEMINAR NASIONAL SOSIAL, SAINS, PENDIDIKAN, HUMANIORA (SENASSDRA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Puzzle Maker merupakan sebuah aplikasi yang menyediakan untuk pengguna membuat puzzle atau teka teki silang dari gambar atau teks yang mereka pilih. Pada Pembelajaran materi teks persuasif ini kami menggunakan aplikasi puzzle maker teka teki silang sebagai media pembelajaran berbasis teknologi dengan pertanyaan yang diambil dari materi teks persuasif kelas VIII F MTsN 12 Madiun. Siswa nantinya akan memecahkan teka teki silang dengan menggunakan handphone masing-masing. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keberhasilan siswa  dalam pembelajaran Bahasa Indonesia materi teks persuasif media puzzle maker teka teki silang dengan metode Problem Based Learning (Pbl) di MTsN 12 Madiun. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan subjek 30 siswa kelas VIII F MTsN 12 Madiun. Hasil penelitian menujukkan bahwa penggunaan media puzzle maker teka teki silang dapat menarik perhatian siswa dan dapat melihat tingkat pemahamaan siswa mengenai materi teks persuasif ini.