Jurnal Pembelajaran Biologi : Kajian Biologi dan Pembelajarannya
Vol 6, No 1 (2019)

Model Pendidikan Konservasi Lingkungan Hidup dengan Penerapan Nilai-Nilai Islam di Pondok Pesantren Nurul Haramain NW Narmada Lombok Barat - Indonesia

M. Harja Efendi (Institut Agama Islam Negeri Mataram)
Mimien Henie Irawaty (Unknown)
Fatchtur Rohman (Universitas Negeri Malang)
Abdul Gafur (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jun 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengungkapkan model pendidikan konservasi lingkungan hidup dilihat dari aspek nilai-nilai islam. Metode penelitian ini kualitatif dengan fenomenologi existing models. Lokasi penelitain di pondok pesantren Nurul Haramain (PPNH). Pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam (deep interview), studi dokumen, dan pengamatan partisipatif. Analisis data dilakukan dengan cara reduksi data, display data dan verifikatif. Hasil penelitian mengungkapkan kegiatan pendidikan konservasi lingkungan hidup berupa nilai-nilai dasar, nilai-nilai instrumental dan nilai-nilai akhir. model yang dikemukakan disajikan sebagai berikut: a) nilai dasar yang dimiliki; b) strategi dan metode pembelajaran yang digunakan; c) perilaku yang muncul dari pendidikan konservasi lingkungan hidup. Kata Kunci: Model pendidikan konservasi, Nilai-nilai Islam.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

fpb

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education

Description

Jurnal Pembelajaran Biologi : Kajian Biologi dan Pembelajarannya (e-issn : 2613-9936; p-issn : 2355-7192), journals managed by the Biology Education Study Program FKIP Unsri. This journal has been active since 2014, biannually. starting in 2019, Jurnal Pembelajaran Biologi will only publish 6 ...