Jurnal Farmasi Sandi Karsa
Vol 5 No 1 (2019): Jurnal Farmasi Sandi Karsa (JFS)

ANALISIS KUALITATIF KLORIN (CL2) PADA BERAS PUTIH YANG BEREDAR DI PASAR TRADISIONAL DAYA KOTA MAKASSAR

Asrina, Rina (Unknown)
Anganria, Jusnawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Apr 2019

Abstract

Penambahan klorin sebagai pemutih beras sering dilakukan untuk meningkatkan kualitas beras putih. Klorin dalam beras putih dapat membahayakan kesehatan baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan klorin pada beras putih yang beredar di Pasar Tradisional Daya Kota Makassar. Jenis penelitian ini merupakan analisis kualitatif untuk menganalisa kandungan klorin pada beras. Sampel beras yang diteliti yaitu mawar merah dan tiga mawar yang berasal dari Pasar Tradisonal Daya Kota Makassar. Dari penelitian menunjukkan bahwa sampel yang mengandung klorin yaitu Tiga Mawar.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JFS

Publisher

Subject

Health Professions Library & Information Science Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Pharmacy Journal Sandi Karsa is abbreviated as JFS which is a media publication on Pharmacy and Health in general, which is written in the form of research journal writing and electronic and print based books which are published twice a year with one publication for 6 months / ...