Jurnal CARE
Vol 3, No 2 (2016)

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBILANG 1-20 MELALUI PERMAINAN TUTUP BOTOL PADA ANAK KELOMPOK B TK DHARMA WANITA KEPUHREJO KECAMATAN TAKERAN KABUPATEN MAGETAN TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Eny Hidayati (IKIP PGRI MADIUN)
Hagus Murayanto (IKIP PGRI MADIUN)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2015

Abstract

Perkembangan kognitif anak usia dini terutama mengenai membilang angkasangat penting, oleh sebab itu diperlukan suatu pembelajaran yang melibatkan media yag menarik perhatian anak untuk belajar membilang seperti penggunaan media tutup botol sebagai sarana bermain sambil belajar. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui keberhasilan permainan tutup botol dalam meningkatkan kemampuan membilang 1-20 pada anak kelompok B TK Dharma Wanita Kepuhrejo KecamatanTakeran Kabupaten Magetan tahun pelajaran 2014/2015. Rancangan penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan. Metodeyang digunakan ialah metode penelitian tindakan kelas (PTK). Subjek penelitian iniadalah siswa kelompok B TK Dharma Wanita Kepuhrejo Kecamatan Takeran KabupatenMagetan dengan jumlah 25 anak. Pengumpulan data penelitian ini menggunakanobservasi, dokumentasi, dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan kenaikan persentase penilaian kemampuanmembilang angka 1-20 yakni pada siklus I, persentase klasikal siswa yang memilikikemampuan membilang 1-20 tinggi dan sangat tinggi adalah 40% atau sebanyak 10anak. Pada siklus II, anak yang memiliki kemampuan membilang 1-20 tinggi dan sangattinggi adalah 88% atau sebanyak 22 anak. Hal ini menunjukkan bahwa pada siklus II ini,anak sudah mencapai ketuntasan dalam pembelajaran kemampuan membilang 1-20sesuai indikator yang ditetapkan. Kesimpulan akhir penelitian ini adalah metode bermain peran dapat meningkatkankemandirian anak kelompok B TK Tulung 02 Kecamatan Saradan Kabupaten Madiuntahun pelajaran 2014/2015. Saran yang diajukan diharapkan pelaksanaan penelitian inidapat membantu guru khusunya guru TK dalam memberikan pembelajaran membilangangka 1-20.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JPAUD

Publisher

Subject

Education

Description

JURNAL CARE is a scientific journal on Early Childhood Education that aims to communicate research results of professors, teachers, practitioners, and scientists in the field of early childhood education covering the fields of basic teaching in preschool, applied science and analytical-critical ...