Jurnal Administrasi Publik (JAP)
Vol 10, No 1 (2019): JURNAL ADMINISTRASI PUBLIK

IMPLEMENTASI AKUNTABILITAS KINERJA DALAM REFORMASI BIROKRASI DI KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

Supriati Supriati (Unknown)
Yuni Ariani (Mahasiswa Pascasarjana Program Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Indonesia Tahun 2017)
Sarifudin Sarifudin (Mahasiswa Pascasarjana Program Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Indonesia Tahun 2017.)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2019

Abstract

Reformasi Birokrasi Kementerian Keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Reformasi Nasional. Salah satu sasaran yang dicanangkan di dalam Grand Design Reformasi Birokrasi adalah meningkatnya kapasitas dan akuntabilitas kinerja birokrasi. Sasaran tersebut dilakukan dengan melaksanakan penguatan akuntabilitas kinerja yang dilaksanakan oleh Tim RB K/L/Pemda. Pendekatan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif agar dapat memberikan gambaran komprehensif yang cukup mendalam dan detail tentang akuntabilitas kinerja dalam reformasi birokrasi di Kementerian Keuangan. Kementerian Keuangan telah melaksanakan akuntabilitas kinerja dengan hasil yang sangat memuaskan tetapi masih memiliki beberapa kelemahan yang telah dilakukan perbaikan diantaranya pilar SDM.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jap

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Industri kecil memiliki peranan strategis dalam perdagangan nasional hal ini karena proporsi usaha skala kecil mempunyai daya serap tenaga kerja yang sangat besar. Kota Tasikmalaya memiliki banyak sumber daya yang dapat dikembangkan, baik industri bordir, makanan atau kerajinan. Industri Kecil ...