SPEKTRUM INDUSTRI
Vol 10, No 1: April 2012

PERBAIKAN POSTUR KERJA UNTUK MENGURANGI KELUHAN MUSKULOSKELETAL DENGAN PENDEKATAN METODE OWAS (Studi kasus di UD. Rizki Ragil Jaya – Kota Cilegon)

Susihono, Wahyu (Unknown)
Prasetyo, Wahyu (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2012

Abstract

Perbaikan postur kerja penting dilakukan untuk menjaga kenyamanan pekerja dalammelakukan aktifitas kerja. Gangguang pada sistem musculoskeletal seminimal mungkin terjadi.Pada aktifitas proses produksi pembuatan kripik singkong teridentifikasi bahwa postur kerjamemiliki potensi menimbulkan cidera sehingga perlu dilakukan perbaikan metode kerja gunamenurunkan indeks resiko kerja.Metode Ovako Work Posture Analysis System (OWAS) digunakan untuk mengevalusidan menganalisa sikap kerja sehingga diperoleh kategori dan rekomendasi metode kerja yangbaru. Perhitungan indek resiko kerja dilakukan agar dapat mengklasifikasikan kategoripekerjaan yang dilakukan. Perancangan mesin dengan menggunakan data antropometri dandata hasil rekomendasi OWAS.Hasil analisis OWAS menunjukkan bahwa sebelum perbaikan masuk pada kategori 3yang artinya memerlukan perbaikan dengan segera dan 2 yang artinya memerlukan perbaikandimasa mendatang, sedangkan setelah perbaikan diperoleh kategori 1 yang artinya tidak adamasalah pada sistem musculoskeletal. Indeks resiko sebelum perbaikan sebesar 243 satuan,setelah perbaikan menjadi 129 satuan artinya pekerjaan mempunyai resiko yang kecil(minimum risk) Kata Kunci : postur kerja, muskuloskeletal, OWAS

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

Spektrum

Publisher

Subject

Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Spektrum Industri is a media published scientific articles in the science scope related to engineering and/or industrial management both research and theoretical. Literature review will be considered if it is written by an expert. Spektrum Industri is published by Universitas Ahmad Dahlan in twice ...