ACCOUNTABILITY
Vol 2, No 2 (2013): Accountability

Dampak Utang Jangka Panjang atas Pendapatan Entitas Bisnis (Studi Kasus pada Perusahaan Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

Pontoh, Winston (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jan 2014

Abstract

Aset tetap merupakan hasil dari salah satu kegiatan investasi dalam sebuah entitas bisnis, yang dipertimbangkan tingkat pengembaliannya dalam sebuah periode tertentu. Seringkali sebuah entitas bisnis memperoleh aset tetap tersebut dengan menyertakan unsur pendanaan dari pihak eksternal yang bersifat jangka panjang. Sumber data dalam penelitian ini adalah Bursa Efek Indonesia, dengan sampel sebanyak 253 perusahaan dan metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa utang jangka panjang memiliki dampak atas tingkat penjualan, melalui pemanfaatan aset tetap secara optimal.   Kata Kunci : Utang Jangka Panjang, Aset Tetap, Pendapatan

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

accountability

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

As the visions of Ministry of Research, Technology, and Higher Education of Republic of Indonesia are to improve the knowledge, technology, and the innovation then The Program of Accounting Profession Education (or PPAk), Faculty of Economics and Business, Sam Ratulangi University presents ...